Pengaruh Motivasi Belajar dan Kecerdasan Interpersonal Terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial

Fitri Mutiara Ramadhan(1*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh motivasi belajar dan kecerdasan interpersonal secara bersama-sama terhadap prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Sosial siswa SMP Negeri di Tangerang Selatan. Penelitian dilakukan dengan metode survei. Populasi adalah siswa kelas VIII SMP Negeri di Tangerang Selatan dengan besar sampel sebanyak 60 siswa, dengan menggunakan analisis regresi ganda. Instrumen yang digunakan yaitu kuesioner. Analisis data menggunakan SPSS 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Terdapat pengaruh yang signifikan Motivasi Belajar dan Kecerdasan Interpersonal secara bersama-sama terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Negeri di Tangerang Selatan; (2) Terdapat pengaruh yang signifikan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Negeri di Tangerang Selatan; (3) Terdapat pengaruh yang signifikan Kecerdasan Interpersonal terhadap Prestasi Ilmu Pengetahuan Sosial SMP Negeri di Tangerang Selatan.


Keywords


learning motivation, interpersonal intelligence, social science learning achievement

Full Text:

PDF

References


Ahmad, S. (2013). Teori Belajar Dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Alaby, M.A. (2017). Pengaruh Motivasi Belajar Dan Kecerdasan Interpersonal Terhadap Prestasi Belajar IPS (Survey di SMPN Kecamatan Setiabudi Jakarta Selatan). Diakses dari http://jurnal.stkipkusumanegara.ac.id

Alwi, H. (2007). Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga Departemen Pendidikan Nasional. Jakarta: Balai Pustaka

Arikunto, S. 1998. Prosuder Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2001). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta. : Rineka Cipta.

Binjay, S. (2013). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa dan Kecerdasan Interpersonal Terhadap Prestasi Belajar IPS Materi Semester Ganjil Kelas Viii Pada Smp S Kecamatan Cilandak Jakarta Selatan. (Tesis) : Universitas Indraprasta PGRI

Chaplin, J.P. (2000). Kamus Lengkap Psikologi (Terjemahan.Kartono, K). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.Firman

Departemen Pendidikan Nasional, Permendiknas No. 23/2006 Tentang Standar Kompetensi Lulusan

Departemen Pendidikan Nasional, Rencana Strategi Pendidikan 2005-2009

Djamarah, S.Bahri. (2008). Psikologi Belajar. Jakarta:Rineka Cipta

Effendi, dan Singarimbun, M. (2003). Metode Penelitian Survey. Jakarta: Pustaka LP3ES. Gardner, Howard,19

Hamalik, O. (2003). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Lembaga Negara Republik Indonesia, (2004). Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Tentang SISDIKNAS. Jakarta

Lwin, M. (2008). How To Multiply Your Childs Intelligence. Jakarta : PT Indeks

Lwin, M. dkk. (2004). Cara Mengembangkan Berbagai Komponen Kecerdasan. Jakarta : PT. Indeks.

Moh. Nazir. (1988). Metodologi Penelitian. Jakarta: Ghalia I

Mustaqim dan Wahib, A. (2010). Psikologi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta

Mutakin, T.Z, Hasbullah dan Suryana, A. (2019). Tuntunan Praktis Pengolahan Data Penelitian Dengan Bantuan Program Statistical Package For The Social Siences. Tangerang : Pustaka Mandiri

Nasution, S. (2002). Buku Penuntun Membuat Skripsi, Desertasi, Makalah. Jakarta : Bumi Aksara

Poerwadarminta WJS. (2002). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.

Prof. Dr. S. Nasution, M.A. (2007). Metode Research. Jakarta : PT. Bumi Aksara

Riduwan. (2005). Skala Pengukuran Variabel-Variabel Penelitian. Bandung: Alfabeta

Risan. (2010). Pengaruh Motivasi Belajar Dan Kecerdasan Interpersonal Terhadap Prestasi Belajar IPS SMP Negeri di Kecamatan Cilandak Jakarta Selatan. (Tesis) : Universitas Indraprasta PGRI

Sapriya. (2008). Konsep dasar ips. Bandung : CV Yasindo Multi Aspek.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta : PT. Rineka Cipta

Sudijono, A. (2001). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Rajawalipers

Sudjana. (2005). Metode Statistika. Bandung: Tarsito

Sugiyono. (2008) Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. (2010). Statistika Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta

Sugiyono. (2001). Metode Penilaian. Bandung: Alfabeta.

Surakhmad. (1994). Metodologi Research Dasar, Metode Dan Teknik. Bandung : Tarsito

UUD 1945. (1999). Undang-Undang Republik Indonesia Tahun 1945 dan Amandemen. Bandung: Pustaka Setia




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/herodotus.v7i1.12541

Article Metrics

Metrics Loading ...

Metrics powered by PLOS ALM

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Fitri Mutiara Ramadhan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  Publisher:
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Fakultas Pascasarjana | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 04.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 


  Creative Commons License
Herodotus : Jurnal Pendidikan IPS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.