IMPELEMENTASI PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENGEMBANGKAN SKILLS DAN BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM (PAI)

Tom Amrozi(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak : Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kleas (PTK) yang latar belakangi karena permasalahan proses dan kualitas hasil pemeblajaran, bertujuan untuk mengembangkan soft skills dan meningkatkan kualitas hasil belajar siswa dengan mengimplementasikan strategi pembelajaran yang inovatif yakni Project Based Learning (PBL). Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas XII IPS yang mengikuti pembelajaran Pendidikan Agaman Islam (PAI) yang terdiri dari kelas IPS 1 dan 2.  Sampel penelitian adalah siswa kelas XII IPS 2 yang berjumlah 21 orang. Instrumen pengumpul data berupa kuesioner, penilaian diri, form ceck list dan pencatatan obeservasi perilaku siswa, diskusi mendalam, evaluasi antarteman dan tes kemampuan berpikir. Data dianalisis dengan teknik diskriptif-kuantitatif. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa melalui pembelajaran berbasis proyek dapat mengembangkan soft skills dan meningkatkan kualitas hasil belajar siswa. Demikian pula dengan tanggapan siswa terhadap pembelajaran adalah positif. Agar dilakukan penelitian pengembangan terkait dengan masalah pendekatan pembelajaran project based learning.

 

Kata Kunci: pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI), project based learning, soft skill dan hasil belajar

 


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


DAFTAR PUSTAKA

Djoyonegoro, Wardiman. (1998). Pengembangan Sumber Daya Manusia melalui SMK. Jakarta: Jayakarta Agung Offset.

Grugulis I. tth. Skill, Training and Human Resource Development. (2009) Critical Texs. England: Palgrave Macmilan.

Hamidah, Siti. (2011). “Efektivitas Pembelajaran Soft Skills Terintegrasi pada Siswa SMK Boga”. Penelitian. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta

Hermawan dan Asra. (2006). Belajar dan Pembelajaran SD. Bandung: UPI Press

Dianto Muin. (2006). Pendidikan Agama Islam (PAI) SMA Kelas XIII. Jakarta: Erlangga

I W. Santyasa. (2006). Pembelajaran inovatif: Model kolaboratif, basis proyek, dan orientasi NOS. Makalah. Disajikan dalam seminar di Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Semarapura, 27 Desember 2006, di Semarapura

Kreitner, R., dan Kinicki, A. (2008). Organizational Behaviour. New York: Mc Graw-Hill International Edition.

Maryati, Kun dan Suryawati Juju. (2013). Pendidikan Agama Islam (PAI). Jakarta: Esis

M. E. Gredler. (1992). Learning and Instruction: Theory into Practice. Secong Edition. New Jersey: Prentice-Hall, Inc,

Ohmae, Kenichi. (1991). Dunia Tanpa Batas,alih Bahasa Fx.Budyanto. Jakarta :Bina Aksara

Sardiman, A.M. (2001). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja Grafindo

Sudjana, Nana. (2009). Penilai Hasil belajar dan Mengajar, Bandung : Remaja Rosdakarya

Sukadi. (2006). Pendidikan IPS sebagai Rekonstruksi Pengalaman Budaya Berbasis Ideologi Tri Hita Karana (Studi Etnografi tentang Pengaruh Masyarakat terhadap Pelaksanaan Program Pendidikan IPS di SMA Negeri 1 Ubud). Disertasi (tidak dipublikasikan). Bandung: UPI Bandung

Sukirman dan Jumhana. (2006). Perencanaan pembelajaran. Bandung:UPI

Winkel, W.S. (2007). Psikologi Pengajaran. Yogyakarta: Penerbid Media Abadi

Jurnal dan Media Massa

Kompas, Edisi 3 November 2007

Majalah Fakultas Ekonomi, Edisi 30 Desember 2016, Laporan Pembangunan Manusia di Indonesia, Universitas Gundarma Depok

Purwanto, Jurnal pendidikan dan kebudayaan, Pengaruh konsekuensi perilaku dan Motivasi belajar terjhadap hasil belajar no.069, tahun ke-13

Website

Adrian. (2000) Metode Mengajar Berdasarkan Tipologi Belajar Siswa. Diakses dari situs http://www.artikel.us.com/art05-65.html

Bergh, et al. (2006). Medical Students Perceptions of their Development of Soft skills. Part II: the Develpopment of Soft skills through Guiding and Growing. Diakses 27 Januari 2017 dari http://www.sofpj.co.za/index.php-/safpj/article/viewfile/661/575.

Coates, D.E. (2006). People Skill Traning: Are You Getting a Return on Your Investmen. Diakses 26 Januari 2017 dari http://www.2020insight.net/Docs4/PeopleSkills.pdf

CORD. (2007). Project-Based Learning, (Online). Diakses 17 Februari 2015.

Sharma, A. (2009). Professional Development for Teachers. Diakses 26 Januari 2017 dari http://schoolofeducators.com/2009/02/importance-of-soft-skills-developmentin-education

Thomas, J.W. (2000). A Review of Research On Project-Based Learning. Supported by The Autodesk Foundation 111 McInnis Parkway San Rafael, California. (online). (http:/www.autodesk.com/foundation).




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/herodotus.v1i2.5304

Article Metrics

Metrics Loading ...

Metrics powered by PLOS ALM

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Tom Amrozi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  Publisher:
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Fakultas Pascasarjana | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 04.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 


  Creative Commons License
Herodotus : Jurnal Pendidikan IPS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.