Penanaman Nilai Moral Sosial dalam Pembelajaran IPS

Asmaul Husna(1*), Tasya Latipa(2), Oman Farhurohman(3)

(1) UIN Sultan Hasanuddin Banten
(2) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
(3) UIN Sultan Maulana Hasanudin Banten
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini membahas pentingnya mengintegrasikan nilai moral sosial dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) untuk membentuk karakter siswa yang memiliki tanggung jawab dan kepedulian sosial. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi metode yang efektif dalam pengajaran nilai moral sosial kepada siswa. Metode yang digunakan adalah studi literatur yang mengevaluasi berbagai pendekatan dalam pembelajaran IPS. Hasil menunjukkan bahwa metode kontekstual, berbasis proyek, dan kolaboratif terbukti efektif dalam menanamkan nilai moral sosial pada siswa. Kesimpulannya, guru berperan esensial dalam membimbing siswa untuk memahami dan mengaplikasikan nilai moral sosial melalui pembelajaran IPS.

Keywords


Nilai Moral Sosial; Pembelajaran IPS; Peran Guru.

Full Text:

PDF

References


Aristi, A. F., Rizqi, C. R., Puspita, I. A., Arianto, H., Olivia, F., Lelono, G., Daryono, G., & Slamet, R. S. (2024). Nilai Dan Norma Sebagai Dasar Membangun Karakter. Jurnal Abdimas, 10(1), 75–85.

Cendanu, C., & Bramasta, D. (2023). Peran Guru IPS dalam Penanaman Pendidikan Karakter Peduli Sosial pada Pembelajaran di Kelas 7 SMP Negeri 2 Ciwaringin Kabupaten Cirebon. Pubmedia Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia, 1(1), 7. https://doi.org/10.47134/ptk.v1i1.9

Fetty Permatasari, D. Z. (2015). Analisis Muatan Pendidikan Karakter Buku Teks IPS SMP di Kota Surakarta. SOCIA: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, 11(1), 46–56. https://doi.org/10.21831/socia.v11i1.5289

Mursidin, M., Arif, T., & Muslimin, A. (2022). Penanaman Nilai-Nilai Sosial Siswa MI Muhammadiyah melalui Pembelajaran IPS Terintegrasi dengan Konsep Nilai Sosial Budaya Makassar. Gema Wiralodra, 13(2), 616–626. https://doi.org/10.31943/gw.v13i2.293

Rachman, M. (2013). Pengembangan Pendidikan Karakter Berwawasan Konservasi Nilai-Nilai Sosial. FIS (Forum Ilmu




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/herodotus.v7i3.26682

Article Metrics

Metrics Loading ...

Metrics powered by PLOS ALM

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Asmaul Husna; Tasya Latipa; Oman Farhurohman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  Publisher:
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Fakultas Pascasarjana | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 04.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 


  Creative Commons License
Herodotus : Jurnal Pendidikan IPS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.