Pengaruh Strategi Pembelajaran Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Belajar Geografi

Djaka Maulana(1*), Sumaryoto Sumaryoto(2), Heru Sriyono(3)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui; (1) pengaruh startegi pembelajaran dan kemandirian belajar pada pelajaran Geografi terhadap prestasi belajar siswa (2) pengaruh strategi pembelajaran dan kemandirian belajar pada pelajaran Geografi terhadap prestasi belajar siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah survei. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII MTs Darussalam, MTs. Manarul Huda dan MTs. Alquraniyah. Penelitian dilaksanakan pada semester ganjil tahun ajaran 2021/2022. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan wawancara, observasi, pemberian kuesioner motivasi belajar dan pelaksanaan tes hasil belajar. Data kuesioner motivasi dan tes hasil belajar dianalisis dengan menggunakan uji pada aplikasi SPSS statistic 22. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah; (1) Terdapat pengaruh yang signifikan atas strategi pembelajaran dan kemandirian belajar terhadap prestasi belajar geografi siswa. (2) Terdapat pengaruh persepsi yang signifikan atas strategi Pembelajaran terhadap Prestasi Belajar Geografi. (3) Terdapat pengaruh yang signifikan kemandirian belajar terhadap prestasi belajar geografi siswa. Berdasarkan temuan penelitian di atas yang didasarkan pada analisis data penelitian, bahwa prestasi belajar geografi dapat ditingkatkan dengan cara memperhatikan pengaruh strategi Pembelajaran dengan Kemandirian Belajar yang lebih baik lagi.


Keywords


Strategi Pembelajaran; Kemandirian belajar; Prestasi Belajar.

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta; Rineka Cipta.

Brookfield, S, D. (2000). Understanding and Facillitating Adult Learning: San Fransisco: Bas Publisher.

Dimyati & Mudjiono. (2006). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Husaini, U. (2014). Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: PT Bumi Aksara

Isjoni. (2009). Pembelajaran Kooperatif Meningkatkan Kecerdasan Komunikasi Antar Peserta Didik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Kurniasih,. Imas., & Sani, B. (2016). Ragam Pengembangan Model Pembelajaran. Jakarta: Kata Pena.

Mulyasa. (2008). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Pranowo. (2015). Teori Belajar Bahasa. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Rusman. (2014). Model-Model Pembelajaran : Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sanjaya, W. (2009). Starategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kenacana.

Slameto. (2010). Belajar & Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka cipta.

Sudijono, A. (2003). Pengantar evaluasi pendidikan. Bina Aksara: Jakarta.

Sugiyono. (1999). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sukardi. (2017). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Sumarmi. (2015). Model-Model Pembelajaran Geografi. Yogyakarta : PT Aditya Media Publishing

Suprijono, A. (2009). Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Uyanto, S, S. (2006). Pedoman Analisis Data Dengan SPSS: Yogyakarta: Graha.

Winkel. (2009). Psikologi Pengajaran. Yogyakarta : Media Abadi.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/herodotus.v5i2.12258

Article Metrics

Metrics Loading ...

Metrics powered by PLOS ALM

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Djaka Maulana, Sumaryoto Sumaryoto, Heru Sriyono

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  Publisher:
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Fakultas Pascasarjana | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 04.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 


  Creative Commons License
Herodotus : Jurnal Pendidikan IPS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.