Persepsi Atas Model Pembelajaran dan Minat Belajar Berpengaruh terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial pada Siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan
(1) Pascasarjana UNINDRA
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Pengaruh persepsi atas metode pembelajaran dan minat belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar ilmu pengetahuan sosial siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan. 2) Pengaruh persepsi atas metode pembelajaran terhadap prestasi belajar ilmu pengetahuan sosial siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan. 3) Pengaruh minat belajar terhadap prestasi belajar ilmu pengetahuan sosial siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey dengan teknik korelasional regresi linier berganda dengan jumlah sampel 70 siswa. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Terdapat pengaruh yang signifikan persepsi atas metode pembelajaran dan minat belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar IPS siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Sig. = 0,000 < 0,05 dan Fhitung = 165,799. 2) Terdapat pengaruh yang signifikan persepsi atas metode pembelajaran terhadap prestasi belajar IPS siswa SMP Swasta di Jakarta Selatan. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Sig. = 0,000 < 0,05 dan thitung = 3,795. 3) Terdapat pengaruh yang signifikan minat belajar terhadap prestasi belajar IPS SMP Swasta di Jakarta Selatan. Hal ini dibuktikan dengan perolehasn nilai Sig. = 0,001 < 0,05 dan thitung = 3,444.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ali, M. (1996). Guru dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo.
Ali Mihidin dan Maman Abdurahman, S. (2007). Analisis Korelasi, Regresi, dan Jalur dalam Penelitian. Bandung: CV Pustaka Setia.
Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian, Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rieneka Cipta.
Arikunto, S. (2003). Metodologi Penelitian. Jakarta: Rieneka Cipta.
Arikunto, S. (2015). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Bahri Djamarah dan Aswan Zain, S. (2010). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rieneka Cipta.
Chalis, M. (2011). Strategi Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Degeng, I. (1989). Ilmu Pembelajaran: Klasifikasi Variabel untuk Pengembangan Teori dan Penelitian. Jakarta: Dikbud.
Desmita. (2012). Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: PT. Remaja Rosyda Karya.
Dimyanti, M. (1999). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rieneka Cipta.
Dimyati dan Mujiono, D. (2013). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rieneka Cipta.
Dipl. Ed, H. (2014). Pendekatan Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.
Direktorat Tenaga Kependidikan. (2008). Strategi Pembelajaran Dan Pemilihannya. Jakarta: Depdikenas.
Guntur Tarigan, H. (1989). Metotodologi Pengajaran Bahasa. Surbaya: Penerbit Angkasa.
Hamalik, O. (2015). Proses belajar mengajar. Bandung: Bumi Aksara.
Ishak, I. (2011). Cooperative Learning. Bandung: Alfabeta.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2013). Undang-undang
Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Republik Indonesia,. Jakarta: Kemendikbud.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2013. (2013). Peduli terhadap Makhluk Hidup Buku Guru SD/MI Kelas IV,. Jakarta: Lazurdi GIS dan Politeknik Negeri Media Kreatif.
Kuneifi Elfachmi, A. (2016). Pengantar Pendidikan. Surabaya: Erlangga.
Kurniawan, S. (2009). Pendidikan di Mata Soekarno. Yogyakarta: Ar-ruzz Media.
Kusuma, D. (2015). Analisis Komponen-komponen Pengembangan Kurikulum 2013 pada Bahan Uji Publik Kurikulum 2013. Jurnal Analisis Komponen-komponen Pengembangan Kurikulum 2013, 2, 8.
M. Echols, J. (2003). Kamus Inggris Indonesia. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Mulyasa, E. (2011). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT Remaja Rosydakarya.
Mulyasa, E. (2013). Pengembangan dan implementasi kurikulum 2013. PT Remaja Rosdakarya. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id
Nana Sudjana,. (2006). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Alfabeta.
Nasution. (2003). Metode Penelitian Naturalistik Kualitatif. Bandung: Tarsito.
Nursid, N. (2008). Konsep Dasar IPS. Jakarta: Universitas Terbuka.
Pudji Muljono, D. dan. (2008). Pengukuran dalam Bidang Pendidikan. Jakarta: Grasindo.
Pustaka Phoenix. (2012). Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Baru. Jakarta: PT Media Pustaka Phoenix.
Rah,mat dan Abdullah, J. (2007). Filsafat Pendidikan. Yogyakarta: Ar-ruzz Media.
Rusman. (2014). Model-model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pres.
Santoso, S. (2000). Latihan SPSS Statistik Parmetik. Jakarta: Gramedia.
Slameto. (1988). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Bina Aksara. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id
Sudjana, N. (2004). Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algasindo.
Sudjana, N. (2005). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Rosyda Karya.
Sugiyono. (2005). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2013). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Supralan. (2005). Menjadi Guru Efektif. Yogyakarta: Hikayat Publishing.
Supranto. (2000). Metode Riset: Aplikasinya dalam Pemasaran. Bandung: Rieneka Cipta.
Suryosubroto. (1990). Beberapa Aspek Dasar-dasar Kependidikan. Jakarta: Rieneka Cipta.
Susanto, A. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Kencana. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id
Syamsuddin Makmun, A. (2000). Psikologi kependidikan: Perangkat sistem pengajaran modul. Remaja Rosdakarya. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id
Trianto. (2010). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media group.
DOI: http://dx.doi.org/10.30998/herodotus.v6i3.11841
Article Metrics
Metrics powered by PLOS ALM
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Nor Ifa Fashihah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Publisher: Universitas Indraprasta PGRI Address: Fakultas Pascasarjana | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. |
|
Herodotus : Jurnal Pendidikan IPS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. |