Kajian Semiotika pada Papan Reklame Kampanye Pemilihan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat 2018-2023

Dewi Indah Susanti(1*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi penanda (signifier) dan petanda (signified) serta makna denotasi dan konotasi yang terkandung dari papan reklame kampanye calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Barat 2018-2023. Metode pengumpulan data dalam artikel ini adalah metode dokumentasi dan metode analisis data yang digunakan dalam artikel ini adalah metode analisis semiotika. Analisis semiotika dengan berlandaskan pada teori Roland Barthes, yaitu pemaknaan pada penanda, petanda, denotasi, dan konotasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan semiologi Roland Barthes pada papan reklame kampanye politik ini, ditemukan adanya hubungan antara penanda (signifier) dan petanda (signified) di dalam sebuah tanda sehingga menjelaskan secara nyata sebuah tataran denotatif. Kemudian terdapat pula interaksi antara tanda dengan perasaan atau emosi pembaca serta nilai-nilai kebudayaan di dalam papan reklame, sehingga membawa kepada tataran konotasi yang memberikan makna tersendiri dan memiliki pengaruh kepada kerangka berpikir dari pembaca


Keywords


semiotika; penanda; petanda; denotasi; konotasi

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Barthes, R. (2007). Petualangan Semiologi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Bungin, B. (2007). Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Chaer, A. (2002). Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta : Rineka Cipta.

Finoza, L. (2008). Komposisi Bahasa Indonesia. Jakarta: diksi Insan Mulia.

Keraf, G. (2002). Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Sobur, A. (2004). Semiotika Komunikasi. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Artikel:

Alfian. (2015). “Änalisis Semiotika Papan Reklame Kampanye Politik Calon Legislatif DPRD Tahun 2014 Dapil 1 (Tanete Riattang Barat, Tanete Riattang, Tanete Riattang Timur, dan Palakka di Kabupaten Bone”. Makasar: UIN Alauddin Makassar.

Saputra, I. (2012). “Analisis Semiotik Wacana Ilkan Rokok A Mild Edisi Go Ahead Versi Gapai Mimpi, A head Setia da Pikir Pendek Go Ahead”. (http://indrasaputra999.blogspot.com/2012/10/analisis-semiotik-wacana-iklan-rokok_12.html).




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnaldesain.v6i01.2758

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Dewi Indah Susanti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


Editorial Office:
Institute for Research and Community services (LPPM)
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Campus A Building 3, 2nd Floor | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia.
Phone: (021) 7818718 – 78835283 ext. 123 
Work Hour: 09.00 AM – 08.00 PM | Close in sunday and public holidays in Indonesia

Creative Commons License
Jurnal Desain is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View Jurnal Desain Statistics