Pengaruh Kecerdasan Logik Matematika dan Minat Belajar terhadap Prestasi Belajar Matematika

Arfatin Nurrahmah(1*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kecerdasan logik matematika dan minat belajar terhadap prestasi belajar matematika. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Sampel berukuran 150 siswa kelas VIII dari 3 SMP Negeri di Kecamatan Menteng yaitu SMP N 280, SMP N 8, dan SMP N 1, dipilih dengan menggunakan teknik simple random sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik penyebaran angket dan teknik tes. Analisis data dengan menggunakan analisis jalur. Uji statistik yang digunakan adalah uji t. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa 1) Kecerdasan logik matematik berpengaruh secara langsung dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika siswa, 2) Minat belajar berpengaruh secara langsung dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika siswa, 3) Kecerdasan logik berpengaruh secara langsung dan signifikan terhadap minat belajar siswa, dan 4) Kecerdasan logik matematik memiliki pengaruh secara tidak langsung dan signifikan terhadap prestasi belajar matematika melalui minat belajar siswa.

 


Full Text:

PDF

References


Abdullah, Suparman I. 2012. Aplikasi Komputer dalam Penyusunan Karya Ilmiah. PT. Pustaka Mandiri.

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Campbell, Bruce, Linda Campbell dan Dee Dickinson. 2005. Metode Praktis Pembelajaran Berbasis Multiple Intelligences. Depok: Intuisi Press.

Daryani, Rismayanti. 2009. Modul Bimbingan Konseling Kelas XII. Surakarta: CV Hayati Tumbuh Subur.

Depdikbud. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Dimyati dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Djaali dan Pudjiono. 2008. Pengukuran dalam Bidang Pendidikan. Jakarta: PT. Grasindo.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Hamalik, Oemar. 2009. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Hudojo, Herman. 1988. Mengajar Belajar Matematika. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Jensen, Eric. 2008. Memperkaya Otak: Cara Memaksimalkan Potensi Setiap Pembelajaran. Jakarta: Indeks.

Mahmud, M. Dimyati. 2002. Dasar-Dasar Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Depdiknas.

Nazir, Moh. 2005. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia.

Nuryanti, Lusi. 2008. Psikologi Anak. Jakarta: PT. Indeks.

Purwanto, Ngalim. 2010. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Riduwan, Sunarto H. 2007. Pengantar Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sanjaya, Wina. 2010. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Prenada Media Group.

Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sudijono, Anas. 2004. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta:Bumi Aksara.

Sudjana, Nana. 1995. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sumarna, Cecep. 2004. Filsafat Ilmu dari Hakikat Menuju Nilai. Bandung: Pustaka Bani Quraisy.

Supardi, U.S. 2012. Aplikasi Statistika dalam Penelitian. Jakarta: Ufuk Press.

Suriasumantri, Jujun. 2005. Filsafat Ilmu. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.

Susanto. 2011. Filsafat Ilmu. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Syah, Muhibbin. 2010. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Tim Redaksi. 2010. Super Tes IQ. Jakarta: PT. Tangga Pustaka.

Uno, Hamzah B. dan Kuadrat, Masri. 2009. Mengelola Kecerdasan dalam Pembelajaran. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Yaumi, Muhammad. 2012. Pembelajaran Berbasis Multiple Intelligences. Jakarta: PT. Dian Rakyat.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v5i2.331

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA

Publisher:
Institute for Research and Community Services
(LPPM) Universitas Indraprasta PGRI

Kampus A Building 3, 2nd Floor | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

View My Stats