PKM Literasi Media Sosial dan Dampaknya Perilaku Self Harm melalui Layanan Informasi

Kasmanah Kasmanah(1), Solihatun Solihatun(2*), Wa Ode Lili Andriani Nasri(3), Kodariyah Nurhayat(4)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(4) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Media sosial didefinisikan sebagai interaksi sosial antara individu dalam memproduksi, berbagi, dan bertukar informasi, ide, atau konten dalam komunitas virtual. Hal ini menciptakan peluang bagi peniruan perilaku berbahaya dan meningkatkan risiko meniru konten-konten yang  mereka akses, seperti perilaku melukai diri sendiri. Tim PKM menawarkan kegiatan PKM Literasi Penggunaan Media Sosial dan Dampaknya pada Perilaku Self Harm melalui Layanan Informasi pada YRKI di TPA Al- Ikhlas, Makasar, Jakarta Timur. Tujuan dari pengabdian masyarakat adalah  memberikan pelayanan informasi kepada orang tua maupun guru saat mendampingi anak bermedia sosial. Adapun metode pelaksanaan dari kegiatan ini adalah pendekatan partisipatif aktif  dan dapat disimpulkan bahwa kegiatan PkM “Literasi tentang Penggunaan Media Sosial dan Dampaknya pada Perilaku Self-harm melalui Layanan Informasi” pada Yayasan Rumah Keluarga Indonesia (RKI) ini berhasil dilaksanakan. Selain itu, kegiatan ini dirasakan sangat membantu meningkatkan wawasan, Pemahaman, keahlian, prinsip, dan sikap orang tua dan guru di Kebon Pala, Makasar, Jakarta Timur.


Keywords


Media Sosial, Self Harm, Layanan Informasi

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Akram, Waseem, dan Rekesh Kumar. (2017). "Penelitian tentang Dampak Positif dan Negatif Media Sosial pada Masyarakat." Jurnal internasional ilmu komputer dan teknik 5(10): 351–54.

Annur, Cindy Mutia. (2020). “Berapa Usia Mayoritas Pengguna Media Sosial Di Indonesia.” Retrieved from databoks. katadata. co. id: https://databoks. katadata. co. id/datapublish/2020/11/23/berapa-usia-mayoritas-pengguna-media-sosial-di- indonesia.

Arendt, Florian, Sebastian Scherr, and Daniel Romer. (2019). “Effects of Exposure to Self-Harm on Social Media: Evidence from a Two-Wave Panel Study among Young Adults.” New Media & Society 21(11–12): 2422–42.

Arnett, Jeffrey J, Rita Žukauskien?, dan Kazumi Sugimura. (2014). "Tahapan Hidup Baru Dewasa Muda pada Usia 18–29 Tahun: Implikasi untuk Kesehatan Mental." The Lancet Psychiatry 1(7): 569–76.

Barthorpe, Amber, Lizzy Winstone, Becky Mars, dan Paul Moran pada tahun (2020). “Is Social Media Screen Time Really Associated with Poor Adolescent Mental Health? A Time Use Diary Study.” Journal of affective disorders 274: 864–70.

Brown, Rebecca C et al. (2018). “# Cutting: Non-Suicidal Self-Injury (NSSI) on Instagram.” Psychological medicine 48(2): 337–46.

Chan, Song et al. (2018). “Exposure to Suicide Behaviour and Individual Risk of Self- Harm: Findings from a Nationally Representative New Zealand High School Survey.” Australian & New Zealand Journal of Psychiatry 52(4): 349–56.

Daine, Kate et al. (2013). “The Power of the Web: A Systematic Review of Studies of the Influence of the Internet on Self-Harm and Suicide in Young People.” PloS one 8(10): e77555.

DORA, YUNISA. (2021). “Peran Orang Tua Dalam Mengembangkan Sosial Emosional Anak Usia Dini Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Desa Kaliasin Kec. Tanjung Bintang Kab. Lampung Selatan.”

Dyki Maharani HG P, Dyki Maharani H G. (2022). “Hubungan Pengetahuan Tentang Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Dengan Pola Hidup Sehat Usia Anak Sekolah Di Masa Pandemi Covid-19.”

Howley, Peter, and Christopher Boyce. (2017). “Not for Everyone: Personality, Mental Health, and the Use of Online Social Networks.” University of York: Health, Econometrics and Data Group, Working Paper 17.

Jeffery, Debra, and Anna Warm. (2002). “A Study of Service Providers’ Understanding of Self-Harm.” Journal of Mental Health 11(3): 295–303.

Lu, Qianfeng et al. (2022). “Social Capital and Health Information Seeking in China.” BMC Public Health 22(1): 1–13.

Ohannessian, Christine McCauley, Anna Vannucci, Kaitlin M Flannery, and Sarosh Khan. (2017). “Social Media Use and Substance Use during Emerging Adulthood.” Emerging Adulthood 5(5): 364–70.

Organization, World Health. (2019). Global Status Report on Alcohol and Health 2018.

World Health Organization.

Pangestu, Muhammad Alif Aryo, and Maylanny Christin. (2022). “Analisis Strategi Komunikasi Program Indonesia Makin Cakap Digital Kementerian Komunikasi Dan Informatika Dalam Meningkatkan Literasi Digital.” JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan 5(9): 3272–80.

Puspita, Indah et al. (2022). “Pembangunan Model Jaringan Saraf Tiruan Untuk Memprediksi Kecenderungan Tipe Mediasi Orang Tua Terhadap Penggunaan Internet Oleh Anak.” Jurnal Ilmu Komputer dan Agri-Informatika 9(1): 47–57.

Rahman, Muzdalifah M. (2013). “Peran Orang Tua Dalam Membangun Kepercayaan Diri Pada Anak Usia Dini.” Edukasia: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam 8(2).

Sari, Astari Clara et al. (2018). “Komunikasi Dan Media Sosial.” Jurnal The Messenger

(2): 69.

Sasonto, A R. (2020). “Kita Perlu Lebih Serius Membahas’ Self Harm’yang Menghantui Anak Muda Indonesia.” Retrieved from Vice: https://www. vice. com/id/article/4ag

bb3/ciri-gejala-selfharm-anak-muda-indonesiamelukai-diri-sendiri- konsultasipsikologi.

Simatupang, Laras Octavia Gracia. (2019). “Gambaran Kesepian Pada Remaja Pelaku Self Harm.”

Skegg, Keren. 2005. “Self-Harm.” The Lancet 366(9495): 1471–83.

Solihatun, S et al. 2018. “Effectivity of Mastery Content Services in Counseling to Improved Creativity for Early Childhood Parents at BKB PAUD Al-Fath. 169 (Icece 2017), 29–32.”

Solihatun, Solihatun, Hayu Stevani, and Sisca Folastri. (2021). “Kontribusi Kunjungan Rumah Terhadap Kesulitan Belajar Siswa.” ENLIGHTEN: Jurnal Bimbingan Konseling Islam 4(2): 127–41.

Taufik, M Tata. (2020). 1 Dakwah Era Digital: Sejarah, Moetode Dan Perkembangan.

Yayasan Islam Ta’limiyah Al-Ikhlash.

Widyawati, Risma Amelia. (2020). “Pengaruh Paparan Media Sosial Terhadap Perilaku Self-Harm Pada Pengguna Media Sosial Emerging Adulthood.”




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v7i2.22234

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.