Pengaruh Disiplin dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Bahasa Indonesia (Survei pada SMP Negeri di Kabupaten Bogor)

Maspupah Maspupah(1*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh disiplin dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar Bahasa Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey dengan menggunakan teknik regresi ganda. Dari hasil analisis data diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1) Terdapat pengaruh yang signifikan disiplin dan motivasi belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar bahasa Indonesia siswa SMP Negeri di Kabupaten Bogor. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Sig. 0,001 < 0,05 dan Fh = 7,659. Sementara itu, persamaan garis regresi ganda dapat dinyatakan dengan  = 39,498 + 0,173 X1 + 0,298. Hal ini memiliki pengertian bahwa variabel disiplin dan motivasi belajar memberikan kontribusi positif terhadap variabel prestasi belajar Bahasa Indonesia. secara bersama-sama variable disiplin siswa dan motivasi belajar memberikan kontribusi sebesar 17 % terhadap variable prestasi belajar Bahasa Indonesia. 2) Terdapat pengaruh yang signifikan disiplin terhadap prestasi belajar bahasa Indonesia siswa SMP Negeri di Kabupaten Bogor. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Sig. 0,048 < 0,05 dan th = 2.007. variabel disiplin memberikan kontribusi sebesar 5,28 % terhadap peningkatan prestasi belajar bahasa Indonesia. 3) Terdapat pengaruh yang signifikan motivasi belajar terhadap prestasi belajar bahasa Indonesia siswa SMP Negeri di Kabupaten Bogor. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Sig. 0,003 < 0,05 dan th = 3.116. variabel motivasi belajar memberikan kontribusi sebesar 11,7 % terhadap peningkatan prestasi belajar bahasa Indonesia.

 

Kata Kunci: Disiplin, Motivasi Belajar, Prestasi Belajar Bahasa Indonesia.

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Arikunto, S. (2010). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Darmadi, H. (2009). Kemampuan Dasar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.

Malayu, S.P. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Revisi). Jakarta: Bumi Aksara.

Moenir, A.S. (2010). Manajemen Pelayanan Umum di Indonesia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Poerwadarminta, W.J.S. (2002). Kamus besar bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Slameto (2010). Belajar dan Faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka. Cipta.

Setiawati, N.T. (1996). Hubungan antara Intelegensi, Kreativitas, dan Motivasi Berprestasi dengan prestasi belajar pada Siswa SMUN 8 Jakarta. Skripsi tidak dipublikasikan.

Soekadji, S. (1988). Ceramah Psikologi Remaja: Bagi Guru dan Kepala Sekolah. Jakarta: Depdikbud RI.

Sugiyono. (2007). Metode penelitian kuantitatif dan kualitatif R dan D. Bandung: Penerbit Alfabeta.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/diskursus.v2i01.6663

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Googlre ScholarDimensionsGaruda IndeksONESEARCHBASE

  Pascasarjana
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Kampus A Building 2, 3rd Floor | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia.
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm.

 

Creative Commons License
Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Flag Counter

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats