PENGEMBANGAN INSTRUMEN ASSESSMENT PEMBELAJARAN HOTS MENGGUNAKAN ISPRING SUITE

Fitriani Fitriani(1*), Heri Pratikto(2), Wening Patmi Rahayu(3), Andri Eko Prabowo(4)

(1) Universitas Islam Riau
(2) Universitas Negeri Malang
(3) Universitas Negeri Malang
(4) Universitas Islam Riau
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini memiliki tujuan utama menghasilkan instrument assessment yang dapat dikerjakan secara online, interaktif dan fleksibel. Instrument yang disusun berupa soal-soal yang berorientasi pada Higher Order Thinking Skill (HOTS). Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan (R&D). Dalam proses pengembangan dan penyusunannya dengan menggunakan iSpring Suite. Digunakannya iSpring Suite dikarenakan memiliki berbagai jenis asesment, termasuk kuis, survei, dan simulasi interaktif yang dapat digunakan dalam berbagai konteks pembelajaran. Metode penelitian melibatkan beberapa tahapan, yaitu; 1) pengembangan spesifikasi tes, 2) penulisan soal, 3) penelaahan soal, 4) perakitan soal, 5) uji coba soal, 6) analisis butir soal, 7) seleksi dan perakitan soal, dan 8) pencetakan tes. Pengembangan instrument assessment menggunakan iSpring Suite telah menghasilkan alat evaluasi yang memenuhi kriteria sebagai instrument evaluasi HOTS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan iSpring Suite saat menyusun instrumen penilaian dapat meningkatkan kualitas evaluasi pembelajaran, memungkinkan penilaian yang lebih menyeluruh dan ekstensif, serta membantu peserta didik menerima umpan balik dengan cara yang efisien.


Keywords


Instrumen Assessment; HOTS; iSpring Suite

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Arifah, F., & Yustisianisa. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Mentari Pustaka.

Arifin, Z. (2011). Evaluasi Pembelajaran: Prinsip Teknik-Prosedur. PT. Remaja Rosdakarya

Arifin, Z., & Retnawati, H. (2015). Analisis Instrumen Pengukur Higher Order Thinking Skills (HOTS) Matematika Siswa SMA. Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika UNY.

Basuki, I., & Hariyanto. (2014). Asesmen Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosadakarya Offset.

Brookhart, S. M. (2010). How to Assess Higher-Order Thinking Skills in Your Classroom. Alexandria, VA: ASCD.

Chauhan, R., & Sangwan, S. (2018). Effectiveness of Moodle and I-spring suite 8.7 on achievement in chemistry among high school students. Journal of Humanities and Social Science, 23(11), 70-76.

Debora, D. and Lumbantobing, M.A. (2021). Pengembangan Aplikasi Pembelajaran Mobile Learning Dengan ISpring Suite Pada Mata Kuliah Penilaian Hasil Belajar. Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang. 12(1), 75-85. DOI:https://doi.org/10.37304/jikt.v12i1.125

Fensham, P., & Alberto, B. (2013). Higher Order Thinking in Chemistry Curriculum and its Assessment. (https://research.monash.edu/en/publications/higher-order-thinking-inchemistry-curriculum-and-its-assessment), diakses 17 September 2020.

Fitriani, F., & Wijaya, P. A. (2019). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Dengan Acuan Standar Berfikir Tingkat Tinggi Pada Mata Kuliah Pengantar Manajemen. JPEKA: Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen dan Keuangan, 3(2), 87-96.

Kemendikbud. (2017). Modul Penyusunan Higher Order Thinking Skill (HOTS). Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan.

Kim, J., Park, H., & Baek, Y. (2014). The Influence of Smartphone Application Use on Critical Thinking in a Community of Inquiry-Based Learning. The International Review of Research in Open and Distributed Learning, 15(4).

Krathwohl, D. R. (2002). A revision of Bloom’s taxonomy: An overview. Theory into practice 41(4), 212-218.

Kurniati, D. (2016). Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa SMP Di Kabupaten Jember Dalam Menyelesaikan Soal Berstandar PISA. Penelitian dan Evaluasi Pendidikan 20(2), 142-155.

Mutia, N., Jahrudin, A., & Saraswati, D. L. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Menggunakan ISpring Suite Pada Materi Momentum dan Impuls. Schrodinger. Jurnal Imliah Mahasiswa Pendidikan Fisika, Vol 3 (2).

Nugroho R. A. (2018). (HOTS) Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi: Konsep Pembelajaran, Penilaian, dan soal-soal. Jakarta: PT. Gramedia.

Popham, W. J. (2017). Classroom Assessment: What Teachers Need to Know. New York: Pearson

Saputra, H. (2016). Pengembangan Mutu Pendidikan Menuju Era Global: Penguatan Mutu Pembelajaran dengan Penerapan HOTS (Higher Order Thinking Skill). Bandung: SMILE’s Publishing.

Sari, M. Y., Okyranida, I. Y., & Suhendri, H. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Android Pada Pokok Bahasan Termodinamika. In SINASIS (Seminar Nasional Sains), Vol. 3 (1).

Suryabrata, S. (2005). Pengembangan Alat Ukur Psikologis. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Uno, H. B., & Koni. S. (2012). Assessment Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Widodo, T & Kadarwati, S. (2013). Higher Order Thinking Berbasis Pemecahan Masalah Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Berorientasi Pembentukan Karakter Siswa. Cakrawala Pendidikan 32(1), 162.

Yee, M. H., Othman, W. B., Yunos, J. M., Tee, T. K., Hassan, R. (2011). The Level Of Marzano Higher Order Thinking Skills Among Technical Education Students. International Journal of Social Science and Humanity, I(2), 121 – 125.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/rdje.v10i2.23577

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Google Maps

Publisher :

Universitas Indraprasta PGRI

Pusat Kajian Ilmu Ekonomi (PUSKANOMI)
Adress : Kampus B | Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760
Work Hours : 09.00 AM – 09.00 PM



RDJE Stats

Visitors RDJE (Research and Development Journal of Education) Since March 15'Th 2020
Flag Counter


Lisensi Creative Commons
RDJE (Research and Development Journal of Education) - is licensed under a Creative Commons - Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0).