PENGARUH JUMLAH ALTERNATIF JAWABAN DAN TEKNIK PENSKORAN TERHADAP RELIABILITAS TES

Yoga Budi Bhakti(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah alternatif
jawaban dan teknik penskoran terhadap reliabilitas tes IPA Terpadu.Bentuk tes ini meliputi tes bentuk pilihan ganda tiga pilihan jawaban dan tes bentuk pilihan
ganda empat pilihan jawaban dengan teknik penskoran penalti dan teknik penskoran kompensasi.Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 57, SMP Negeri 58, SMP Negeri 67 dan SMP Negeri 145 Jakarta Selatan.Metode
yang digunakan adalah metode eksperimen, sedangkan desain yang digunakan
adalah treatment by level 2 x 2. Hipotesis penelitian diuji dengan menggunakan
analisis varians (ANAVA) 2 jalan.Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa: (1)
Reliabilitas tes bentuk pilihan ganda dengan tiga pilihan jawaban lebih tinggi
dibandingkan tes bentuk pilihan ganda empat pilihan jawaban, (2) Reliabilitas tes dengan teknik penskoran penalti lebih tinggi dibandingkan reliabilitas dengan
teknik penskoran kompensasi. (3) Tidak terjadi interaksi antara jumlah alternatif jawaban dengan teknik penskoran. Hasil dari penelitian ini dapat dijadikan pertimbangan bagi guru untuk memberikan tes dengan menggunakan bentuk tes pilihan ganda 3 pilihan dan 4 pilihan jawaban dengan teknik penskoran penalti.
Kata kunci : reliabilitas, teknik skoring, pilihan jawaban.


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York : Mac Millan Publishing Company.

Azwar, Saifuddin. 2006. Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Cangelosi, James S. 1990. Evaluating Classroon Instruction. New York :

Publishing Group.

Crocker, L. and Algina, J. 1986. Introduction to Classical and Modern Test

Theory. New York : Holt, Reinhart dan Wiston Inc.

Djaali dan Pudji Muljono. 2004. Pengukuran dalam Bidang Pendidikan. Jakarta : Program Pascasarjana UNJ.

Kubiszyn, Tom and Borich, Gary. 2007. Educational Testing and Measurement: Classroom Aplication and Practice. United States : John Wiley and Sons, Inc.

Mahrens, W.A. andI Lehmann, J. 1991.Measurement and Evaluation in

Education and Physchology. New York : Brace College Publisher.

McMillan, James H. 2008. Assesment Essentials for Standard-Based Education. California: Corwin Press.

Nitko, J. Anthony. 1996. Educational Assessment of Student. New Jersey: Prentise-Hall, Inc.

Popham, W. James. 1995. Classroom Assesment: What Teachers Need to

Know.California : Allyn and Bacon.

Sukardi. 2008. Evaluasi Pendidikan: Prinsip dan Operasionalnya. Jakarta: Bumi Aksara.

Surapranata, Sumarna. 2004. Analisis, Validitas, Reliabilitas dan Interpretasi Hasil Tes. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Surapranata, Sumarna. 2004. Panduan Penulisan Tes Tertulis. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Wiersma, William dan Stephen G. Jurs. 1990. Educational Measurement and Testing. Boston: Allyn and Boston.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/rdje.v1i2.1416

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Google Maps

Publisher :

Universitas Indraprasta PGRI

Pusat Kajian Ilmu Ekonomi (PUSKANOMI)
Adress : Kampus B | Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760
Work Hours : 09.00 AM – 09.00 PM



RDJE Stats

Visitors RDJE (Research and Development Journal of Education) Since March 15'Th 2020
Flag Counter


Lisensi Creative Commons
RDJE (Research and Development Journal of Education) - is licensed under a Creative Commons - Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0).