IMPLEMENTASI PIAUD TERHADAP ANAK–ANAK SUKU KAILI PEDALAMAN DI DESA KALORA KABUPATEN SIGI
(1) Universitas Muhammadiyah Malang
(2) Universitas Muhammadiyah Malang
(3) Universitas Muhammadiyah Malang
(*) Corresponding Author
Abstract
Pendidikan secara umum tentunya merupakan kebutuhan yang mendasar bagi kehidupan manusia, khususnya tentang Islam itu sendiri. Sebagai seorang hamba yang diciptakan oleh Allah, kita harus menaati apa yang diperintahkan dan menjauhi apa yang telah dilarang. Manusia meyediakan pendidikan PAUD, TK, SMP, SMA, dan Perguruan tinggi, sebagai tahapan-tahapan yang akan dilalui oleh manusia, yang nantinya akan menjadi wadah untuk manusia itu agar terdidik mental dan akhlaknya. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengkaji secara mendalam tentang implementasi PIAUD terhadap anak-anak suku Kaili pedalaman di Desa Kalora Kabupaten Sigi. Yang nantinya menjadi acuan bagi penelitian-penelitian setelahnya dalam melakukan penelitian yang lebih mendalam. Dalam melakukan penelitian ini peneliti menggunakan jenis penelitian kualitatif, dan dengan pendekatan studi kasus. Dari hasil penelitian ini kami menemukan bahwasanya implementasi PIAUD terhadap anak-anak suku kaili pedalaman ialah berfokus pada beberapa poin yaitu pendidikan aqidah, penddikan akhlak, dan pendidikan baca tulis Al-Qur’an. Selanjutnya implementasi PIAUD tersebut menggunakan dua jenis metode yaitu metode ceramah, dan metode peneladanan
Keywords
Full Text:
PDF (Indonesian)References
Abubakar, J. (2018). Orang Kaili Gelisah. Yogyakarta: Ladang Pustaka.
Ahyat, N. (2017). Metode Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Manajemen Dan Pendidikan Islam, 4(1), 25.
Bakar, S. A. & Iri, Jabir Al-Jaza. (2016). Minhajjul Muslim. Bandung: Maktaba Al-Ulum
Creswell, J. W. (2016). Research Design. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Iqbal, A. M. (2020). Pemikiran Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
KBBI Online. (2022). https://kbbi.web.id.
Pasiska. (2019). Epistimologi Metode Pendidikan Islam ibnu Khaldun. XVII(2), 141.
Rezki, A. N. (2013). Sistem Kekerabatan Suku Kaili. Jurnal Sosiologi, t.th.
Salahudin, A. (2013). Filsafat Pendidikan Islam. Bandung: CV Pustaka Setia.
DOI: http://dx.doi.org/10.30998/rdje.v8i1.13758
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Publisher :
Universitas Indraprasta PGRI
Pusat Kajian Ilmu Ekonomi (PUSKANOMI)Adress : Kampus B | Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760
Work Hours : 09.00 AM – 09.00 PM
RDJE Stats
Visitors RDJE (Research and Development Journal of Education) Since March 15'Th 2020
RDJE (Research and Development Journal of Education) - is licensed under a Creative Commons - Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0).