Kemampuan Berpikir Kreatif Mahasiswa Dalam Pembelajaran Berasis Media Sosial Pada Masa Pandemi Covid

Sri Hapsari(1*)

(1) (Sinta Id: 118228) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini ditulis untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif mahasiswa dalam memanfaatkan media sosial dalam pembelajaran. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa program studi pendidikan ekonomi semester empat di Universitas Indraprasta PGRI yang diambil secara purposive sampling. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif strategi penelitian etnografi digital dengan pengumpulan data melalui observasi, kuesioner, dan pemberian tugas. Kondisi pandemi covid, mengharuskan pembelajaran dilakukan secara online. Di sisi lain, diperlukan ketersediaan perangkat pembelajaran online dan media sosial menjadi salah satu pilihan yang dapat digunakan sebagai media. Dalam penggunaan media sosial ini, mahasiswa dapat mengasah kemampuan berpikir kreatifnya yang meliputi kelancaran, kelenturan, orisinalitas, dan elaborasi melalui konten-konten pembelajaran yang dihasilkan. Hasil penelitian menunjukkan adanya keragaman media sosial yang dimanfaatkan oleh mahasiswa dalam pembelajaran, pemanfaatan media sosial dalam pembelajaran dapat menjadi stimulus bagi perkembangan kemampuan berpikir kreatif, dan tanggapan mahasiswa setelah tiga semester menjalani pembelajaran online selama masa pandemi covid. Dengan pembelajaran berbasis media sosial ini, mahasiswa mendapatkan kemudahan dalam mendapatkan berbagai informasi dan pembelajaran yang menyenangkan menjadikan mahasiswa mampu meningkatkan kemampuan berpikir kreatifnya


Keywords


Media Sosial; Pembelajaran Online; Berpikir Kreatif

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Alhawiti, Mohammed M; Abdelhamid, Yasser. (2017). A Personalized e-Learning Framework. Journal of Education and e-Learning Research, vol. 4 no. 1.

Anderson, Lorin W; Krathwohl, David R. (2010). Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran, Pengajaran, dan Asesmen. Agung Prihantoro (penerjemah). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Beetlestone, Florence. (2012). Creative Learning: Strategi Pembelajaran untuk Melesatkan Kreativitas Siswa. Bandung: Nusa Media.

CNN Indonesia. Pengguna Internet Kala WFH Corona Meningkat 40 Persen di RI. Dalam https://www.cnnindonesia.com/teknologi/20200408124947-213-491594/pengguna-internet-kala-wfh-corona-meningkat-40-persen-di-ri. Diakses pada tanggal 9 April 2020.

El-Seoud, M. Samir Abou; Taj-Eddin, Islam ATF; Seddiek, Naglaa; El-Khouly, Mahmoud M; Nosseir, Ann. (2014). E-Learning and Students Motivation: A Research Study on the Effect of E-Learning on Higher Education. iJET, volume 9, issue 4, 2014.

Fauziyah, Isna Nur Lailatul; Usodo, Budi; Ekana Ch, Henny. (2013). Proses Berpikir Kreatif Siswa Kelas X dalam Memecahkan Masalah Geometri Berdasarkan Tahapan Wallas Ditinjau dari Adversity Quotient (AQ) Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Solusi. 1 (1): 75-89.

Hapsari, Sri. (2019). Creative Learning Strategy to Improve Students Ability in English Learning. European Journal of English Language Teaching, vol. 5 issue 1.

Jayani, D. H. (2020). 10 Media Sosial yang Paling Sering Digunakan di Indonesia. Dalam https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2020/02/26/10-media-sosial-yang-paling-sering-digunakan-di-indonesia. Diakses pada tanggal 16 Juni 2021.

Kusmiarti, Reni; Hamzah, Syukri. (2019). Literasi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia di Era Industri 4.0. Prosiding Seminar Nasional Bulan Bahasa (Samiba) 2019, hal. 211-222. Dalam https://ejournal.unib.ac.id/index.php.semiba.

Munandar, Utami. (2012). Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta: Rineka Cipta.

Nadzir, Ibnu. (2020). Etnografi Digital dan Riset di Tengah Pandemi. Disampaikan dalam Webinar LIPI tanggal 31 Agustus 2020.

Nurhayati, Novi; Rahardi, Rustanto. (2021). Kemampuan Berpikir Kreatif Mahasiswa dalam Mengembangkan Media Pembelajaran Matematika saat Pandemi Covid-19. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, vol. 4 no. 2.

Nurmasari, Nina; Kusmayadi, Tri Atmojo; Riyadi. (2014). Analisis Berpikir Kreatif Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Pada Materi Peluang Ditinjau Dari Gender Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Kota Banjarbaru Kalimantan Selatan. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika. 2 (4): 351-358.

Pande, Deepali; Wadhai, VM; Thakare, VM. (2016). E-Learning System and Higher Education. International Journal of Computer Science and Mobile Computing, vol. 5, Issue 2.

Saleh, Baso. (2015). Literasi Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Masyarakat di Kawasan Mamminasata. Jurnal Pekomnas, vol. 18 no.3.

Siskawati, Gadis Hayuhana; Mustaji; Bachri, Bachtiar S. (2020). Pengaruh Project Based Learning terhadap Kemampuan Berfikir Kreatif Siswa pada Pembelajaran Online. Jurnal Educate, vol. 5 no. 2.

Utomo, Susilo Setyo. (2019). Guru di Era Revolusi Industri 4.0. Dalam https://eprints.uny.ac.id, akses tanggal 11 Mei 2020.

Vhalery, R., Setyastanto, A. M., & Alfilail, S. N. (2021). PEMBELAJARAN BERBASIS ONLINE “ZOOM” PADA KESIAPAN BELAJAR MAHASISWA DI MASA PANDEMI COVID-19. Research and Development Journal of Education, 7(1), 215-225.

Yahya, Muhammad. (2018). Era Industri 4.0: Tantangan dan Peluang Pekembangan Pendidikan Kejuruan Indonesia. Disampaikan pada Sidang Terbuka Luar Biasa Senat Universitas Negeri Makasar tanggal 14 Maret 2018.

Zaprulkhan. (2019). A Literate Civilization. Jurnal Dakwah dan Pengembangan Sosial Kemanusiaan, vol. 10 no. 1 pp. 171-189.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/rdje.v7i2.10466

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Google Maps

Publisher :

Universitas Indraprasta PGRI

Pusat Kajian Ilmu Ekonomi (PUSKANOMI)
Adress : Kampus B | Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760
Work Hours : 09.00 AM – 09.00 PM



RDJE Stats

Visitors RDJE (Research and Development Journal of Education) Since March 15'Th 2020
Flag Counter


Lisensi Creative Commons
RDJE (Research and Development Journal of Education) - is licensed under a Creative Commons - Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0).