GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS KEPALA SMK DALAM MENINGKATKAN MUTU LULUSAN BERDAYA SAING DI SMK BINA MANDIRI DAN SMK KARYA GUNA 2 KOTA BEKASI

Bakti Toni Endaryono(1*), Iim Wasliman(2), Yosal Iriantara(3), Uyun Supyan Sauri(4)

(1) IAIN La Roiba Bogor
(2) Universitas Islam Nusantara Bandung
(3) Universitas Islam Nusantara Bandung
(4) Universitas Islam Nusantara Bandung
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian kualitatif deskkriptif ini bertujuan mengkaji gaya kepemimpinan demokratis Kepala SMK dalam meningkatkan mutu lulusan yang berdaya saing di SMK Karya Guna 2 dan SMK Bina Mandiri Kota Bekasi yang bermanfaat sebagai bahan masukan untuk kebijakan penyelenggara pendidikan, sebagai tolok ukur proses pembelajaran dan peningkatan mutu lulusan yang berdaya saing pada SMK dan sebagai dasar pengembangan Peningkatan konsep Manajemen pendidikan. Data dikumpulkan melalui wawancara dengan kepala sekolah, Guru dan Staf secara observatif di lapangan, kemudian dianalisa berdasarkan temuan-temuan lapangan. Hasil penelitian menyatakan bahwa Gaya kepemimpinan ideal bagi Kepala SMK adalah bergaya Demokratis, proses pengambilan keputusan dengan Musyawarah, serta melibatkan semua unsur pimpinan secara mufakat, proses melaksanakan keputusan dengan mendelegasikan wewenang dan tanggung jawab kepada bawahan, dampak penerapan gaya kepemimpinan positif dengan meningkatkan kompetensi unsur pimpinan, implementasi evaluasi program dilaksanakan dengan objektif dan kontinyu, gagasan inovasi model kepemimpinan diberikan apabila memiliki kendala dengan model gaya kepemimpinan lain.


Keywords


Berdaya saing, Demokratis, Gaya Kepemimpinan, Mutu lulusan

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Abdul Kholid Achmad. (2016). KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM, 1(2), 12.

Achmad Sanusi. (2017). Sistem Nilai. Nuasa Cendekia.

Depdiknas. (2001). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Balai Pustaka.

Dewi Anggadini, S. (2020). Analisis Sistem Informasi Manajemen Berbasis Komputer Dalam Proses Pengambilan Keputusan. TeIKa, 8(2), 55–66. https://doi.org/10.36342/teika.v8i2.2327

Drath, W. H., & Palus, C. J. (1994). Making common sense: Leadership as meaning-making in a community of practice. Center for Creative Leadership.

E.Mulyasa. (2007). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. PT. Remaja. Rosdakarya.

Gary Yukl. (2001). Kepemimpinan Dalam Organisasi. PT Indeks.

Gary Yukl. (2005). Kepemimpinan Organisasi. PT Indeks.

Muhardi, S., & AS, S. (2007). Aktivitas Antibakteri Daun Salam (Syzygium polyanta) dan Daun Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius). Jurnal Teknologi Dan Pangan, 28(1).

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2007 Tentang Standar Proses Untuk Satuan Pendidikan Menengah Dasar dan Menengah, 1 (2007). https://jdih.kemdikbud.go.id/arsip/Nomor 41 Tahun 2007.pdf

Ramayulis. (2008). Ilmu Pendidikan Islam. Kalam Mulia.

Rismayanti, & Ramadona, M. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Etos Kerja Karyawan pada PT. Pilar Adhi Pratama. JABE (Journal of Applied Business and Economic), 6(1), 15. https://doi.org/10.30998/jabe.v6i1.5211

Robbin.P. (2003). Perilaku Organisasi. PT Indeks Kelompok Gramedia.

Sallis, E. (1984). otal Quality Education in Education.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional, 1 (2003). http://jdih.bpk.go.id/wp-content/uploads/2012/03/UU_no_20_th_2003.pdf

Suderadjat, H. (2005). kompetensi guru dan peran kepala sekolah.

Suparno, P. (1997). Filsafat konstruktivisme dalam pendidikan. Kanisius.

Tarnoto, N. (2016). Permasalahan-Permasalahan Yang Dihadapi Sekolah Penyelenggara Pendidikan Inklusi Pada Tingkat Sd. Humanitas, 13(1), 50. https://doi.org/10.26555/humanitas.v13i1.3843

Thoha Miftah. (2010). Pembinaan Organisasi, proses dianosa dan intervensi,.

Tjiptono, F., & Diana, A. (2000). otal Quality Manajemen Edisi Revisl EdisiTV.

Usman Husaini. (2013). Manajemen Pendidikan & Tenaga Kependidikan.

Winardi, A., Yuan, M., Gong, S., & Turng, L. S. (2004). Core-shell rubber modified microcellular polyamide-6 composite.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jabe.v7i3.9125

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Universitas Indraprasta PGRI

Alamat:Kampus B | Jl. Raya Kampung Gedong
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM



Creative Commons License

JABE (Journal of Applied Business and Economic) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.