Hasil Belajar Matematika Ditinjau dari Model Pembelajaran Teams Assisted Individualization (TAI)
(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran Teams Assisted Individualization (TAI) terhadap hasil belajar matematika siswa pada materi barisan dan deret tak hingga di kelas XI. Metode yang digunakan adalah eksperimen dengan menganalisis perbedaan hasil belajar matematika siswa pada materi barisan dan deret tak hingga antara kelas yang diajar menggunakan model pembelajaran Teams Assisted Individualization dengan kelas yang diajar menggunakan metode ekspositori. Dari data yang terkumpul diperoleh bahwa hasil belajar matematika siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran TAI lebih tinggi dibandingkan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan ekspositori Setelah hipotesis diuji t, maka diperoleh thitung = 4,48 dan ttabel = 1,684 pada taraf signifikan 0,05. Dengan demikian, maka thitung> ttabel, sehingga hal ini membuktikan bahwa hasil belajar matematika siswa yang diajar dengan TAI lebih tinggi dibandingkan hasil belajar siswa yang diajar dengan ekspositori.
Kata kunci: Hasil Belajar Matematika, Model Pembelajaran Teams Assisted Individualization
Full Text:
PDFReferences
Ahmadi, Abu dan Supriyono.2004.Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian ( Suatu Pendekatan Praktik). Jakarta: PT Rineke Cipta.
Budi.2010. Manfaat Membumikan Matematika Dari Kampus Ke Kampung. Jakarta: Buku Kita.
Darwati. 2005.Efektifitas Penerapan Modifikasi Perilaku Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Anak Berkesulitan Belajar Matematika Siswa Kelas 2 Dawung 1 Kec. Matesih. Kab. Karanganyar Tahun Ajaran 2004/2005.SkripsiFKIP UNS.
Depdikbud. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Depdiknas-Dirjen Dikdasmen. 2003. Undang-Undang RI Tentang system Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas.
Dimyati dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Djamarah, Bahri Syahriful. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Erman Suherman. 2003. Strategi Belajar Matematika Kontemporer. Bandung: UPI
Formula Media.
Huda, Miftahul.2011.Cooperative Learning.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Irianto, Sony dan Ahmad.Pengembangan Perangkat Penilaian Konsep Dasar Matematika SD Berorientasi Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI: 1-19. http://jurnal.ump.ac.id/index.php/khasanah/article/download/61/57.
Murtadlo. 2005. Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Berkesulitan Belajar Membaca Menulis Melalui Pendekatan Kooperatif Tipe TAI (Team Assisted Individualization) di SD: Jurnal Pendidikan Dasar, Vol. 6, No.1,2005: 1 –60.
Nugroho, Aryo Andri. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis SMART dengan Strategi TAI pada Materi Segitiga Kelas VII.http://e-jurnal.ikippgrismg.ac.id/index.php/aksioma/article/download/36/32.
Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Rineka Cipta.
Sanjaya, Wina. 2008. Sterategis Pembelajaran Berorientasi Standar Proses
Slameto. 2010. Belajar Dan Faktor – Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta:
Slavin, R. E. 2008. Cooperative Learning Teori, Riset dan Praktik. Bandung:
Soekresno, Ery dan Rinaldi. 2001. 8 Kiat Anak Mencintai Matematika.Bandung: Asy Syaamil.
Sudjana, Nana.2004. Dasar – dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensido Off Set.
Sukradinata, Syaodih. 2007. Landasan Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Suyitno. Model Pembelajaran Teams Assisted Individualization. http://zaifbio.wordpress.com/2013/05/20/model-pembelajaran-tipe-tai-team-assisted-individualization.
Syah, Muhibbin. 2002. Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru. Bandung: Rosdakarya.
Yusuf, M. 2003. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Game Tournament Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika. Skripsi Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung. Tidak dipublikasikan.
DOI: http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v6i3.996
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA
Publisher: Institute for Research and Community Services (LPPM) Universitas Indraprasta PGRI Kampus A Building 3, 2nd Floor | Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. |
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
View My Stats