KPI BASED QUALITY MANAGEMENT ISO 9001:2000

Asep Endih(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Telah lebih 20 tahun Sistem Manajemen Mutu Standar Internasional seri ISO
9000 digunakan pada dunia industri, sejak edisi pertama diterbitkan pada tahun 1987 sampai edisi terakhir tahun 2000. Di Indonesia sendiri penerapan standar ini baru dimulai pada awal tahun 90-an. Bagi perusahaan yang sudah kental dengan konsep normatif bahwa ISO 9001 adalah identik dengan sertifikasi akan sulit untuk merubah kebiasaan para pelaku sistem ke arah penciptaan nilai ekonomi dan budaya. Walaupun diyakini demikian, masih banyak perusahaan, terutama di Indonesia masih belum mengerti tentang sistem manajemen ISO 9000 dan TQM, juga belum dapat mengerti bagaimana kedua sistem tersebut dapat meningkatkan mutu dan produktivitas perusahaan. Akibatnya banyak perusahaan yang tidak berminat untuk menerapkan TQM dan sistem manajemen kualitas ISO 9000 tersebut, karena merasa tidak perlu dan malah merepotkan dan banyak mengeluarkan biaya.

Kata kunci : Sistem Manajemen Mutu, ISO 9001:2000, Total Quality Management, Mutu,
Produktivitas


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.30998/faktorexacta.v4i2.44

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




template doaj grammarly tools mendeley crossref SINTA sinta faktor exacta   Garuda Garuda Garuda Garuda Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Flag Counter

site
stats View Faktor Exacta Stats


pkp index