Perbedaan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Metode Index Card Match Dengan The Learning Cell Pada Mata Pelajaran Ekonomi Dan Bisnis
(1) 
(*) Corresponding Author
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya masalah yaitu hasil belajar peserta didik yang belum optimal atau adanya peserta didik yang masih memperoleh hasil belajar yang rendah yaitu di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM).
Penelitian ini dilakukan untuk Membandingkan perbedaan hasil belajar peserta didik dengan menggunakan metodeindex card matchdenganthelearning cellpadaposttestpada mata pelajaran ekonomidanbisnis.
Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimental design nonequivalent control group design. Penelitian ini dilakukan dengan objek penelitian yang terdiri dari dua kelas eksperimen yaitu kelas X Akuntansi 3 sebagai kelas eksperimen I peneliti menerapkan metodeindex card matchdan kelas XAkuntansi2 sebagai kelas eksperimen 2 peneliti menerapkan metodethe learning cell. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah N-Gain dan Uji t.
Hasil penelitian menunjukkan bahwaTerdapat perbedaan antar hasil belajar peserta didik yang menggunakan metodeIndex Card Matchdengan hasil belajar peserta didik yang menggunakanmetodeTheLearning Cell. Hal tersebut juga dibuktikan dengan hasil perhitungan uji t yang menyatakan bahwa thitungyang diperoleh dari hasil pengukuran akhir yakni sebesar 2,16 dan harga ttabelyang diperoleh dari hasil pengukuran akhir 1,992 dengan taraf signifikansi 0,05 dan dk 73.. Hasil analisis menunjukkan thitung>ttabel, maka dapat dikatakan bahwa hipotesis diterima, dan artinya bahwa terdapat perbedaan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode Index Card Match dengan metode The Learning Cell, dimana penggunaan metode Index Card Matchmemperolehkategorilebih tinggi dibanding dengan hasil belajar peserta didik yang menggunakan metode The Learning Cell.Hal tersebut menunjukkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode Index Card Matchlebih baik dan efektif bila dibandingkan dengan pembelajaran yang menggunakan metode The Learning Cell.
Kata Kunci:Hasil Belajar, MetodeIndex Card Match, Metode The LearningCell.
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR PUSTAKA
Arifin, Zainal. 2013. Evaluasi Pembelajaran Prinsip Teknik Prosedur. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.
Arikunto, Suharsimi. 2012. Dasar-Dasae Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Peneitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Dimyati dan Mudjiono. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Djamarah dan Zain. 2013. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Djamarah, Syaiful Bahri. 2010. Guru dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif Suatu Pendekatan Teoritis Psikologis. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.
Heriawan, Adang et al. 2012. Guru Dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif Suatu Pendekatan Teoritis Psikologis. Jakarta: Rineka Cipta.
Lestari, Karunia Eka dan Yudhanegara Mokhammad Ridwan. 2015. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung. PT Refika Aditama.
Nasta’in. 2014. Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dengan Metode The Learning Cell Pada Mata Pelajaran Pai Materi Menceritakan Kisah Nabi Kelas V Semester I.Skripsi. Semarang : Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam Negeri Walisongo Semarang.(online), Diakses pada 20 Januari 2017.
Ngalimun. 2016. Strategi dan model pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.
Rusman. 2015. Pembelajaran Tematik Terpadu Teori Praktik dan Penilaian. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Sanjaya, Wina. 2014. Strategi Pembelajaran Berorientsi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Silberman, Melvin L. 2016. ActiveLearning 101 Cara Belajar Siswa Aktif. Bandung: Penerbit Nuansa Cendekia.
Slameto. 2015. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Sudjana, Nana. 2016. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Sugiyono. 2015. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta.
Sumartijah. 2014. Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dengan Metode The Learning Cell Pada Mata Pelajaran Pai Materi Menceritakan Kisah Nabi Kelas V Semester I. Skripsi. Yogyakarta: Program Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. (online), Diakses pada 20 Januari 2017.
Suprijono, Agus. 2016. Cooperative Learning: Teori Dan Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Syah, Muhibbin. 2012. Psikologi Belajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Syah, Muhibbin. 2013. Psikologi Belajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Umaryati, yuni. 2009. Penerapan Model Pembelajaran Index Card Match (mencari pasangan) Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII E SMP Negeri Subah Kabupaten Batang.Skripsi. Semarang: Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Semarang. (online),Diakses pada 20 Januari 2017.
Wibowo, Budi, arif. 2015. Penerapan Metode Index CardMatch Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Materi Gejala Alam Pada Siswa Kelas VI SD Negeri 1 Kedungpilang Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali. SkripsiFakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama islam Negeri Salatiga. (onlain),Diakses pada 20 Januari 2017.
Zaini, Hisyam, dkk. 2008. Strategi Pembelajaran Aktif. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani.
DOI: http://dx.doi.org/10.30998/fjik.v5i1.2217
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Dedeh Dedeh
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Publisher: Universitas Indraprasta PGRI Address: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. |
|
Faktor : Jurnal Ilmiah Kependidikan is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. |