Pengaruh Web E-Commerce, Kualitas Produk dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Konsumen

Fibria Anggraini Puji Lestari(1*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini menganalisis pengaruh website e-commerce,kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen. Padasetiapbadanusahayang bergerakdibidang jasa terutamae-commerce onlinesangatlahpentinguntukmemperhatikankualitas produk dan pelayanannya,karenaberhubunganlangsungdengankepuasan  yangdirasakan oleh   pelanggan  yang  kemudian  timbul  loyalitas   dari   konsumen  yang menggunakan  jasa  tersebut.  Pengaruh  kualitas  produk danlayanan  kepada   pelanggan dikatakansangatpentingkarenabaikburuknyakualitasproduk dan layananyang ditawarkan akanberpengaruh terhadapkepercayaandankesetiaanpelanggan (loyalitas pelanggan).Hai ini dapat dilihat dari hasil penelitian yang menunjukkan adanya  pengaruh web e-commerce ,kualitas produk dan layanan terhadap kepuasan konsumen

 


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


A.Sufyan.Muhammad, (20 Mei 2017).Diakses tanggal 14 oktober 2017Pertumbuhan e-Commerce Indonesia Tertinggi di Dunia Teknologi.http://tekno.liputan6.com /Tekno / Internet.

Alma, Buchari. (2011). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Edisi Revisi, Cetakan Kelima. CV. Alfabeta. Bandung.

Kotler, Philip & Kevin Lane Keller. (2013). Alih Bahasa : Benyamin Molan. Manajemen Pemasaran. Edisi Ketigabelas. Jilid 1. Cetakan Keempat. PT. Indeks. Jakarta.

Ni Made Sinta Wedarini. (2012). Pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan dan loyalitas konsumen. Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

Kustian N. (2016). Penentuan dalam Pengiriman Jasa Barang Transaksi E commerce Online.Journal of Applied Business Economics.Vol 2 no. 4 tahun 2016.

Ramanathan. Ramakrishan, Ramanathan, Usha dan Hsiao, Hsia Ling. ( 2012). The Impact of E-Commerce on Taiwanese SMEs: Marketing and Operation Effect. UK: Int.J.Production Economics

Sri Wiludjeng SP. (2013). Pengaruh E-Commerce dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Konsumen pada Forum Jual Beli Kaskus di Bandung,SEMANTIK 2013. ISBN: 979-26-0266-6.

Suyanto M. (2011), Strategi periklanan E-commerce perusahaan top dunia.

Yogyakarta: Penerbit Andi.

Tjiptono, Fandy & Gregorius Chandra, (2009). Service: Quality Satisfacton. Yogyakarta: Andi.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/sosioekons.v10i1.2411

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Sosio ekons

Editorial Office:

Institute for Research and Community services (LPPM)
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Campus A Building 3, 2nd Floor
Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Phone: (021) 7818718 – 78835283 ext. 123
Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hour: 09.00 AM – 08.00 PM



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.