Pendampingan Administrasi Bisnis dan Creative Marketing untuk Menguatkan Perempuan Berdaya Ekonomi Keluarga

Kiromim Baroroh(1), Sutirman Sutirman(2), Aula Ahmad Hafidh Saiful Fikri(3), Chusnu Syarifah Dyah Kusuma(4), Sulasmi Sulasmi(5*)

(1) Departemen Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Yogyakarta
(2) Departemen Pendidikan Administrasi Perkantoran, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Yogyakarta
(3) Departemen Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Yogyakarta
(4) Departemen Administrasi Perkantoran, Fakultas Vokasi, Universitas Negeri Yogyakarta
(5) Departemen Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Yogyakarta
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pendampingan bidang administrasi bisnis dan pemasaran kreatif kepada KWT Dadi Makmur di Wedomartani. Kegiatan dilaksanakan dengan tiga tahap yakni; Tahap pertama, assessment lapangan untuk identifikasi kemungkinan solusi dari permasalahan yang dihadapi oleh mitra. Tahap kedua, pelatihan administrasi bisnis dan creative marketing dengan pengetahuan administrasi bisnis dasar seperti pembukuan, manajemen persediaan, dan manajemen keuangan, membuat rencana bisnis sederhana yang mencakup tujuan, target pasar, dan strategi pemasaran. Tahap ketiga, pendampingan administrasi bisnis dan creative marketing secara riil dengan membuat pembukuan untuk administrasi bisnis dan praktik membuat iklan produk. Metode yang digunakan adalah ceramah, simulasi, dan praktik. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan peningkatan peran perempuan terlihat pada akses perempuan pada ekonomi keluarga. Rerata peran akses pada kegiatan ekonomi sebesar 37% dilakukan oleh perempuan (istri). Rerata peran kontrol pada kegiatan ekonomi didapatkan sebesar 43% dilakukan oleh perempuan (istri). Pada kegiatan harian, kebutuhan pangan, kebutuhan pakaian dan sosial keluarga didominasi oleh peran Perempuan. Sedangkan pada kegiatan yang menyangkut investasi, pendidikan dan kesehatan dilakukan secara bersama antara suami istri.Dengan demikian, kegiatan pengabdian ini mampu meningkatkan peran perempuan dalam perekonomian keluarga.

 

 


Keywords


administrasi bisnis; creative marketing; ekonomi keluarga; pemberdayaan; perempuan

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Arthur-Holmes, Francis, Thomas Yeboah, and Kwaku Abrefa Busia. 2023. “Dimensions of Women’s Mobility, Livelihoods and Vulnerability in Artisanal and Small-Scale Mining-Induced Local Economy.” Journal of Rural Studies 101. doi: 10.1016/j.jrurstud.2023.103061.

Bang, Nupur Pavan, Sougata Ray, and Satish Kumar. 2023. “Women in Family Business Research—What We Know and What We Should Know?” Journal of Business Research 164. doi: 10.1016/j.jbusres.2023.113990.

Clauß, Thomas, Sascha Kraus, and Paul Jones. 2022. “Sustainability in Family Business: Mechanisms, Technologies and Business Models for Achieving Economic Prosperity, Environmental Quality and Social Equity.” Technological Forecasting and Social Change 176.

Dabrowski, Dariusz, Magdalena Brzozowska-Wo?, Edyta Go??b-Andrzejak, and Agnieszka Firgolska. 2019. “Market Orientation and Hotel Performance: The Mediating Effect of Creative Marketing Programs.” Journal of Hospitality and Tourism Management 41:175–83.

Frankenberger, T. R., and M.K.McCaston. 1998. “The Household Livelihood Security Concept.” Food, Nutrition, and Agriculture Journal.

Griffin, R. W. 2019. Administrasi Bisnis: Manajemen & Organisasi. Cengage Learning.

Handayaningrat, Soewarno. 2017. Pengantar Studi Ilmu Administrasi Dan Manejemen. Jakarta: CV. Haji Masagung.

Liu, Stephanie Q., Laurie Luorong Wu, and Chen-Ya Wang. 2020. “A Creative-Mix or Variety-Mix Fusion Experience? Examining Marketing Strategies for Ethnic Fusion Restaurants.” International Journal of Hospitality Management 89.

Marliani, Lina. 2018. “Definisi Administrasi Dalam Berbagai Sudut Pandang.” Dinamika: Jurnal Ilmu Administrasi Negara.

Said, Dede Hafirman. 2020. “Peran Istri Dalam Membangun Ekonomi Keluarga Menurut Perspektif Hukum Islam Di Kecamatan Panyabungan Kota.” At-Tawasuth 5.

Samsidar, S. 2019. “Peran Ganda Wanita Dalam Rumah Tangga.” Studi Gender Dan Anak 12.

Sentosa, Endri, Maya Syafriana Effendi, Rilla Sovitriana, Sarpan, and Mahmud. 2022. “Workshop Menyiasati Ketahan Ekonomi Keluarga Pada Saat Dan Pasca PPKM Covid-19 Di Kelurahan Pulogebang Kecamatan Cakung Jakarta Timur.” Jurnal IKRAITH-ABDIMAS 5.

Shenbei, Zhou, Aiman Ajaz, Muddassar Sarfraz, and Naveed Ahmed. 2023. “New Insights into the Rural Development Economies under the Moderating Role of Gender Equality and Mediating Role of Rural Women Development.” Journal of Rural Studies 104:103166. doi: 10.1016/j.jrurstud.2023.103166.

Sitepu, Nur Pribudiarta. 2016. Family, Where the Life Begins and Love Never Ends. Deputi Bidang Perlindungan Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia.

Titus, P. A. 2007. “Applied Creativity: The Creative Marketing Breakthrough Model.” Journal of Marketing Education 29(3):262–72.

Wijewardena, Nilupama, Ramanie Samaratunge, Ajantha Sisira Kumara, and Alex Newman. 2023. “With the Help of the Family! Using Sri Lankan Informal Sector Women Entrepreneurs’ Family Resources to Develop Their Creative Self-Efficacy.” Women’s Studies International Forum 98. doi: 10.1016/j.wsif.2023.102699.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v7i6.21185

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.