Pelatihan Membuat E-Commerce Menggunakan Prestashop pada Jasa Konveksi

Dhieka Avrilia Lantana(1*), Sari Ningsih(2), Tri Waluyo(3), Tegar Budiman(4), Mandala Anugrah Putra(5), Shinta Dwi Rahayu(6), Bagas Dwi Ardianto(7)

(1) Universitas Nasional
(2) Universitas Nasional
(3) Universitas Nasional
(4) Universitas Nasional
(5) Universitas Nasional
(6) Universitas Nasional
(7) Universitas Nasional
(*) Corresponding Author

Abstract


Berkembangnya teknologi informasi terutama internet yang saat ini menjadi kebutuhan pokok bagi pengguna menjadikan pelaku usaha yang melek internet dapat semakin mengembangkan bisnis. Namun, masih banyak pelaku usaha yang belum mengenal internet sehingga mereka kalah bersaing dengan yang lain. Saat ini banyak pelaku usaha yang beralih dari offline ke online. Ada banyak cara untuk beralih ke online salah satunya adalah membuat e-commerce. Hal inilah yang kemudian menjadi latar belakang pelatihan pembuatan e-commerce kepada mitra Konveksi Anugrah. Konveksi Anugrah menjalankan bisnis yang bergerak dibidang konveksi pakaian yang mana konveksi tersebut menawarkan jasa konveksi dalam jumlah besar, permak pakaian, menjahit pakaian serta menjual pakaian jadi. Keterbatasan pelanggan yang mewajibkan datang ke toko untuk mengukur pakaian menjadi salah satu hambatan dalam meningkatkan penjualan. Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pelatihan untuk membuat e-commerce yang dapat digunakan untuk memasarkan dan meningkatkan penjualan secara online. E-commerce dibangun menggunakan PrestaShop. PrestaShop  merupakan platform yang sering digunakan untuk membuat e-commerce secara gratis. Hasil dari penelitian berupa e-commerce yang dapat digunakan untuk melakukan pemesanan baju dalam jumlah banyak dan menjahit baju sesuai permintaan.


Keywords


e-commerce, prestashop, konveksi

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Adikara, G. J., Kurnia, N., Adhrianti, L., Astuty, S., Wijayanto, X. A., Desiana, F., & Astuti, S. I. (2021). Aman Bermedia Digital.

Apriyatin, I. R., Pradita, L., & Dewanto, F. M. (2020). E-Commerce Berbasis Webite Menggunakan CMS Prestashop Untuk Ishop Di Kota Tegal. Science And Engineering National Seminar 5 (SENS 5), 5(1), 568–574.

Arcanggih, J. D., Kertahadi, & Riyadi. (2014). Implementasi E-Commerce Sebagai Media Promosi dan Penjualan Secara Elektronik. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 14(1), 1–10. http://administrasibinis.studentjournal.ub.ac.id

Arifin, O. (2018). Pelatihan Pembuatan Web E-Commerce dengan CMS (Content Management System) Prestashop di SMA Negeri 1 Pakem. Seminar Hasil Pengabdian Masyarakat 2018, November, 229–234.

Awan. (2015). Analisa Dan Perbandingan Pemanfaatan Prestashop danOpencart Dalam Membangun Sistem Informasi E-Commerce. Jurnal Ilmiah Core IT, 3(2), 37–44.

Japit, S., Risyani, Y., & Suwandhi, A. (2021). Perancangan Sistem Informasi pada Toko Pakaian Butet Menggunakan CMS Prestashop. Jurnal Ilmiah Core It, 9(2), 21–24.

Komputer, W. (2013). Langkah Mudah Bikin Toko Online dengan Prestashop - Wahana Komputer - Google Buku. PT Elex Media Komputindo. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=oNtMDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=prestashop&ots=3QJjXBjV25&sig=6MoI38BFUu1JrcdJAuq5xiXPBRo&redir_esc=y#v=onepage&q=prestashop&f=false

Lantana, D. (2021). Pembuatan Toko Online Konveksi Mesin Jahit Menggunakan PrestaShop. Jurnal Nasional Informatika (JUNIF), 2(1). https://doi.org/10.55122/JUNIF.V2I1.513

Meylina. (2019). Implementasi pemasaran e-commerce berbasis prestashop pada CV. Rinzio Press. J-Click, 6(2), 201–207.

Oviliani Yuliana. (2000). Penggunaan Teknologi Internet Dalam Bisnis. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 2(1), 36–52. http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/aku/article/view/15666

Prasandy, T. (2013). Online Shop Comparison Using CMS and Blog And Implementation. International Conference on Information Systems for Business Competitiveness, July. www.openchart.com.

Siregar, L. Y., & Nasution, M. I. P. (2020). Perkembangan Teknologi Informasi Terhadap Peningkatan Bisnis Online. HIRARKI Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis (HJIMB), 02(01), 71–75.

http://journal.upp.ac.id/index.php/Hirarki%0APERKEMBANGAN

Sukaris, S., Ghaly, W., Puspitasari, N. E., & Rohmatika, A. (2022). Pengembangan Pasar Ikan Desa Sidokumpul Kecamatan Paciran Melalui Sistem Informasi Manajemen Berbasis Niaga-El Arudalis Dengan Cms Prestashop. DedikasiMU : Journal of Community Service, 4(1), 56. https://doi.org/10.30587/dedikasimu.v4i1.3791

Wibowo, E. A. (2016). Pemanfaatan Teknologi E-Commerce Dalam Proses Bisnis. Equilibiria, 1(1), 95–108.

Yanto, A. F., & Rusda, A. C. (2022). Perancangan Website Sebagai Media Pemasaran Online Pada Industri Rumah Tangga Trust Menggunakan Prestashop. Jurnal Ekonomi Dan Teknik Informatika 10(1), 11–17. https://e-journal.polsa.ac.id/index.php/jneti/article/download/181/117




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v6i5.16422

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.