Mengenal Kata Serapan dalam Bahasa Indonesia: Sosialisasi kepada Santri Yayasan Tahfidzul Qur'an Arrahmani Ciputat Tangerang Selatan

Sulis Setiawati(1*), Sumarti Sumarti(2), Tio Zulfan Amri(3)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kata serapan dalam bahasa Indonesia merupakan kata-kata dari bahasa lain yang diserap menjadi kosa kata bahasa Indonesia. Secara praktis, kata serapan turut memperkaya kosa kata bahasa Indonesia. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk menyosialisasikan kata serapan dalam bahasa Indonesia kepada santri Yayasan Tahfidzul Qur’an Arrahmani. Lokasi mitra Abdimas yaitu di Ciputat, Tangerang Selatan dan metode yang digunakan dalam sosialisasi ini adalah ceramah dan diskusi interaktif. Berdasarkan hasil pra test dan post test, terdapat peningkatan wawasan peserta terkait materi kata serapan dalam bahasa Indonesia. Selain itu, kegiatan ini juga menambah wawasan keilmuan bagi pengurus dan warga Yayasan Yayasan Tahfidzul Qur’an Arrahmani  serta tim pelaksana.

 


Keywords


kata serapan; bahasa Indonesia

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


EYD. (2022). Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan Edisi V. Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

KBBI. (2022). Retrieved from Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan: https://kbbi.kemdikbud.go.id/

Moeliono, A. M. (2017). Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia Edisi Keempat. Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa L.

Sriyanto. (2016). Ejaan: Seri Penyuluhan Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Pembinaan Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v6i1.15218

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.