MENDAMPINGI ANAK MENGGUNAKAN INTERNET DI MASA PANDEMI DI LINGKUNGAN RA NURUSSA’ADAH

Doni Anggoro Ari Santoso(1), Zumrotul Muniroh(2*), Agung Prasetyo(3)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan untuk wali murid di lingkungan RA Nurusssa’adah RT 007 RW 005 Tanjung Barat Jagakarsa Jakarta Selatan. Tujuan dari diadakannya kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan tambahan pengetahuan akan pentingnya peran orang tua sebagi pendamping anak dalam menggunakan internet khususnya di masa pandemik seperti saat ini yang segala sesuatunya membutuhkan internet khususnya dalam bidang Pendidikan yaitu untuk melaksanakan kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). Orang tua diharapkan mampu mendampingi anaknya dalam menggunakan internet dengan baik dan bijak, karena tidak semua informasi yang diberikan internet bersifat positif, akan tetapi jika menggunakan internet tanpa kontrol akan banyak hal yang sifatnya negatif juga dari internet.


Keywords


pendampingan anak; orang tua; internet; pandemi

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Asmuni, A. (2020). Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 dan Solusi Pemecahannya. Jurnal Paedagogy, 7(4), 281. https://doi.org/10.33394/jp.v7i4.2941

Gafar, A. (2008). Penggunaan Internet sebagai media baru dalam pembelajaran. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 8(2), 36–43. http://ji.unbari.ac.id/index.php/ilmiah/article/view/245/239

Harahap, S. A., Dimyati, D., & Purwanta, E. (2021). Problematika Pembelajaran Daring dan Luring Anak Usia Dini bagi Guru dan Orang tua di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1825–1836. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1013

Iftitah, S. L., & Anawaty, M. F. (2020). Peran orang tua dalam mendampingi anak di rumah selama pandemi COVID-19. JCE (Journal of Childhood Education), 4(2), 71. https://doi.org/10.30736/jce.v4i2.256

Novianto, I. (2013). Perilaku pengguna Internet di kalangan mahasiswa [Universitas Airlangga]. http://repository.unair.ac.id/id/eprint/15350

Qomariyah, A. N. (2010). Perilaku pengguna Internet pada kalangan remaja di perkotaan [Universitas Airlangga]. https://repository.unair.ac.id/18241/

Sherlyanita, A. K., & Rakhmawati, N. A. (2016). Pengaruh dan pola aktivitas penggunaan Internet serta media sosial pada siswa SMPN 52 Surabaya. Journal of Information Systems Engineering and Business Intelligence, 2(1), 17. https://doi.org/10.20473/jisebi.2.1.17-22

Tim Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh. (2019). Buku pintar penyuluhan. Dinas Pertanian dan Perkebunan Aceh.

Wardani, A., & Ayriza, Y. (2020). Analisis Kendala Orang Tua dalam Mendampingi Anak Belajar di Rumah Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 772. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.705




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v4i6.11336

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.