DESAIN KONSEPTUAL KAWASAN AGROWISATA CIGANJUR JAKARTA DENGAN KONSEP EKODESAIN

rahmat rejoni(1*), Andrianto Kusumoarto(2)

(1) Universitas Indraprasta PGRI Jakarta
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kota Jakarta sebagai Ibu Kota Negara Republik Indonesia berusaha memberikan kenyamanan dan keamanan kepada penduduk dan pengunjungnya. Salah satu rasa nyaman dapat diberikan melalui penataan dan pengembangan serta pembangunan Ruang Terbuka Hijau Kawasan Perkotaan (RTHKP). Salah satu jenis RTHKP adalah kawasan pertanian (perkebunan). Kawasan pertanian yang hadir di tengah-tengah kota merupakan komponen perkotaan yang menarik dan dapat digunakan sebagai kawasan agrowisata. Salah satu kebun pembibitan yang dikelola oleh UPT Pusbangbenih dan Proteksi Tanaman berada di Ciganjur, Jakarta Selatan. Metode yang digunakan adalah pendekatan expert and public participatory dan desain berbasis komunitas (community based design). Dengan melakukan pengamatan lapangan berupa kondisi tapak, penutup dan penggunaan lahan, topografi, kemerangan lereng, viual, fasilitas serta drainase, maka dilakukan proses analisa tapak. Hasilnya merupakan suatu konseptual desain perencanaan kawasan agrowisata ciganjur, dengan kesimpulan direncanakan area untuk kegiatan pendidikan dan pelatihan budidaya tanaman alpukat campedak dan belimbing serta kegiatan lainnya seperti kegiatan pendidikan dan pelatihan pengelolaan kawasan agrowisata.

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Fauzi, A.R., Ichniarsyah, A.N., & Agustin, H. (2016). Pertanian Perkotaan: Urgensi Peranan, dan Praktik Terbaik. Jurnal Agroteknologi, 10(1), 49-62. ISSN 2502-4906. Tersedia di: https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JAGT/article/view/4339

Gunn CA. 1994. Tourism Planning : Basics, Concepts,Cases. Washington (US): Taylor & Francis Publ.

Kusumoarto, A., & Librianti, D. (2018). Desain Taman Lingkungan Permukiman Di Kota Bogor Berbasis Aktivitas Komunitas. 99– 108. Prosiding Seminar Nasional Universitas Indraprsta PGRI Jakarta, 1(1), 99-108. Tersedia di: http://proceeding.unindra.ac.id/index.php/dispanas2018/article/view/82/14

Motloch JI. 2001. Introduction to Landscape Design. Canada (US): John Wiley & Sons Inc.

Nanda, F.F., Wulandari, L.D., & Ramdlani, S. (2017). Konsep Agrowisata pada Lahan Konservasi Studi Kasus: Lahan Buah Condet, Jakarta Timur. Jurnal Mahasiswa Jurusan Arsitektur Universitas Brawijaya, 5 (1), tersedia di: http://arsitektur.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jma/issue/view/15

[PEMPROVDKIJAKARTA] Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. 2012. Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Jakarta 2030.

[PEMPROVDKIJAKARTA] Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. 2014. Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 2014 tentang Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi.

Rejoni, R., Kusumoarto, A., Gunawan, A., & Librianti, D. (2019). Pembangunan Taman Lingkungan Permukiman Villa Bogor Indah, Kota Bogor. Jurnal Lakar Arsitektur Universitas Indraprasta PGRI Jakarta, 2(1), 59-69. Doi: http://dx.doi.org/10.30998/lja.v2i01.3460

Rejoni, R., & Kusumoarto, A. (2020). Rencana Kampung Tematik Kelurahan Cikaret Kota Bogor Berbasis Komunitas. Jurnal Lakar Arsitektur Universitas Indraprasta PGRI Jakarta, 3(1), 50-54. Doi: http://dx.doi.org/10.30998/lja.v3i01.5921

Setiowati, R., Hasibuan, H.S., & Koestoer., R.H.T.S. (2020). Studi Komparasi Perencanaan Ruang Terbuka Hijau Perkotaan Antara Jakarta dan Singapura. Jurnal Lanskap Indonesia, 12(2), 54-62. Doi: https://doi.org/10.29244/jli.v12i2.32409

Sitorus, R.P., Aurelia, W., Panuju, D.R. (2011). Analisis Perubahan Luas Ruang Terbuka Hijau dan Faktor-Faktor yang mempengaruhinya di Jakarta Selatan. Jurnal Lanskap Indonesia, 3(1), 15-20. Doi: https://doi.org/10.29244/jli.2011.3.1.%25p

Wijaya, I.K.M. (2019). Telaah Teori, Metode dan Desain Arsitektur Bioklimatik Karya Kean Yang. Jurnal Ilmiah Undagi Jurusan Arsitektur Universitas Warmadewa, 7(1), 36-41. Doi: https://doi.org/10.22225/undagi.7.1.1264.36–41




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/lja.v4i2.10815

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Department of Architecture
Faculty of Engineering and Computer Science
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Lakar: Jurnal Arsitektur is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License