Analisis Keanekaragaman Makrofauna Tanah di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Kampung Setu Kota Depok

Ayu Anggraeni(1), Giry marhento(2), Rina Hidayati Pratiwi(3*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Setiap tahun pertumbuhan penduduk secara tidak langsung akan memengaruhi peningkatan produksi sampah. Pengolahan sampah yang tidak efektif akan membuat penduduk akan merasa terganggu akibat dari sampah yang terus meningkat apabila tidak diatasi dengan baik seperti bau yang menyengat, mendatangkan berbagai penyakit dan membuat tanah menjadi tercemar sehingga diperlukan adanya peran dari fauna tanah. Salah satu fauna tanah yang dapat mendekomposisikan sampah khususnya sampah organik adalah makroafauna tanah.  Salah satu tempat ditemukannya makrofauna yaitu di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Kampung Setu. Sampah yang berasal dari rumah warga akan ditampung di TPS Kampung Setu sebelum di angkut ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipayung untuk dikelola lebih lanjut. Namun, TPA Cipayung mengalami kelebihan muatan yang mengakibatkan longsor di jalan operasional TPA sehingga dilakukan penutupan sementara untuk penataan kembali. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keanekaragaman makrofauna tanah di TPS Kampung Setu Kota Depok pada bulan Maret hingga Agustus 2024. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif deskriptif dengan metode pitfall trap serta hand sortir untuk pengambilan sampel. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa makrofauna tanah di TPS Kampung Setu memiliki kriteria keanekaragaman yang sedang, kemerataan dan dominasi masuk dalam kriteria tinggi. Implikasi dari hasil penelitian ini dapat dimanfaatkan menjadi bahan referensi pada mata kuliah taksonomi hewan khususnya pada materi filum Arthropoda.


Keywords


Keanekaragaman, Makrofauna tanah, Pitfall Trap

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Akunal, A. (2024). Ecological Factors Affecting Distribution of the Aquatic Beetles (Coleoptera: Hydrophilidae, Helophoridae) of Beysehir Lake and Adjacent Areas in Turkey. Inland Water, 271–278.

Anwar, M. S. (2020). Studi Keanekaragaman Serangga Tanah di Perkebunan Teh Afdeling Wonosari Kabupaten Malang. Surabaya: Universitas Islam Negeri Sunan Ampel.

Afpriyanti, I. (2016). Studi Keanekaragaman Jenis Echinodermata pada Zona Intertidal di Pulau Tidung Kecil Kepulauan Seribu. Jakarta: Universitas Indraprasta PGRI.

Arief, A. (2001). Tanah dan Makrofauna Tanah. Depdikdud, 2013 Kurikulum 2013.

Kamble, S. T. (2023) Identification of Structure-Invading Ants in Nebraska. pp.1–6.

Kristi, Y. I. (2019). Keanekaragaman Makrofauna Tanah pada Lubang Biopori di Lingkungan UIN Raden Intan Lampung Sebagai Bioindikator Kualitas Tanah. Lampung: Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Ludwig, J. A., & Reynold, J. F. (1988). Statistical Ecology, A Primer on Method on Competing. New York: Jhon Willey and Sons.

Maguran, A. E. (1988). Ecologycal Diversity and Its Measurement. New Jersey: Pricenton.

Nakir, N. K. (2021). E-Atlas Arthropoda Permukaan Tanah di Candi Abang. (Sulistiawati, & N. K. Nakir, Eds.) Yogyakarta: Flipbuilder.

Nicholls, D. (2023). Hydrotea dentipes. Retrieved Juli 9, 2024, from Nature Spot Wildlife and Wild Place of Leicestershire & Rutland.

Nusroh, Z. (2007). Studi Diversitas Makrofauna Tanah di Bawah Beberapa Tanaman Palawija yang Berbeda di Lahan Kering pada Saat Musim Penghujan. Skripsi. Universitas Sebelas Maret Surakarta.

[DLHK-Kota Depok] Pemerintah Kota Depok Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan. (2024). Pemberitahuan Penundaan Pengangkutan Sampah ke TPA Cipayung. Retrieved Juni 15, 2024.

Prihandoko, D., & Setiabudi, D. H. (2022). Perbandingan pertumbuhan sampah sebelum dan saat pandemi Covid-19. Kancanegara Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 5(2), 167–175.

Rahmawaty. (2004). Studi Keanekaragaman Mesofauna Tanah di Kawasan Hutan Wisata Alam Sibolangit. Skripsi. Universitas Negeri Medan.

Rai, I. G., Suryatini, K. Y., Subrata, I. M., Yundari, N. L., & Budiyasa, I. W. (2020). Keanekaragaman jenis makrofauna tanah pada lahan budidaya kentang organik di Desa Candikuning Kabupaten Tabanan sebagai sumber pembelajaran biologi. Jurnal Emasains: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains, 158–170.

Risman, & Al Ikhsan. (2017). Penggambaran makrofauna dan mesofauna tanah di bawah tegakan karet (Havea brazilliensis) di lahan gambut. JOM Faperta, 4(2), 1–15

Satoto, T. B., Ristiyanto, & Garjito, T. A. (2022). Lalat Diptera: Peran dan Pengendalian Lalat di Bidang Kesehatan. Yogyakarta: UGM Press.

Scudder H, & Samuel. (2024). The Species of The Genus Melanoplus. Philadelphia: University of Pennsylvania Press.

Setiawan, A. W., & Meike, R. (2022). Pemanfaatan green technology dalam mewujudkan pertanian berkelanjutan di era industri 5.0. Prosiding Angewandte Chemie International, 1 April 2022, 51–52.

Steiner, F. M., Seifert, B., & Grasso, D. A. (2011). Mixed colonies and hybridisation of messor harvester ant species (Hymenoptera: Formicidae). Org Divers, 11, 107–134.

Subhan, A., Manalu, W., Rahminiwati, M., & Darusman, H. S. (2021). Upaya Pengendalian dan Pencegahan Infeksi Patogen Multi-Drug Resistant Organism (MDRO) Klon Methicillin-Resistant Staphylococcus aureus (MRSA) dengan Inovasi Produk Hand Rub Berbasis Alkohol. Disertasi. Institut Pertanian Bogor.

Sugiyarto, Efendi, M., Mahajoeno, E., Sugito, Y., Handayanto, E., & Agustina, L. (2008). Preferensi berbagai jenis makrofauna tanah terhadap sisa bahan organik tanaman pada intensitas cahaya yang berbeda. Biodiversitas, 96–100.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Suin. (2006). Ekologi Hewan Tanah (3 ed.). Jakarta: Bumi Aksara.

Utami, B., & Jannah, S. N. (2013). About us :media.neliti. Dipetik November 2, 2023, dari media.neliti Web site: https://media.neliti.com/media/publications/171251-ID-identifikasi-makrofauna-tanah-dizona-pa.pdf.

Wahyuni, D., Makomulamin., & Sari, N. P. (2017). Buku Ajar Entomologi dan Pengendalian Vektor (1 Ed.). Pekanbaru: Deepublish.

Fridman, A. (2008). Plasma Chemistry. Cambridge: Cambridge University Press.

Welch, J. B. (2016). Cochliomyia Hominivorax (New World Screwworm). CABI Compendium.

Wibowo, C., & Alby, M. F. (2020). Keanekaragaman dan kelimpahan makrofauna tanah pada tiga tegakan berbeda di hutan pendidikan Gunung Walat. Jurnal Silvikultur Tropika, 25–31.

Wiryono, B., Muliatiningsih, & Dewi, E. S. (2020). Pengelolaan sampah organik di lingkungan bebidas. Jurnal Agro Dedikasi Masyarakat, 1, 15–21.

Wooden, P. S., Huval, F., Carlton, C., & Reagan, G. (2020). The Greenhouse Millipede, Oxidus gracilis (Diplopoda: Paradoxosomatidae). Bug biz.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/edubiologia.v5i1.24820

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 EduBiologia: Biological Science and Education Journal

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Publish by

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Universitas Indraprasta PGRI

Editorial Office

Jl. Nangka No. 58 C Tanjung Barat Jagakarsa Jakarta Selatan

email: edu.biologia@unindra.ac.id atau edubiologiabsej@gmail.com

Garuda Ristekdikti

isjd drji pkp index

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.