NASIONALISME DALAM PERSPEKTIF NAHDLATUL ULAMA (NU)

Rani Noviyanti(1*)

(1) Program Studi Pendidikan Sejarah UNINDRA
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak

         Nahdlatul Ulama sebagai organisasi kemasyarakatan Nasionalisme-Religius menjadi titik balik dari sebuah modal perjuangan bangsa. Kyai Hasyim Asy’ari dan Wahab Hasbullah sebagai pencetus Nahdlatul  Ulama Menjadikan Nasionalisme sebagai bagian dari perjuangan Nahdlatul Ulama.  Di awal Pendirian NU mendorong tiga konsep persaudaraan, salah satunya Ukhuwah Wathaniyah (persaudaraan kebangsaan). Konsep Persaudaraan ini diejawantahkan oleh Pendiri dan sesepuh Nahdlatul Ulama dalam pelibatan penyusunan Piagam Jakarta. Rasa Nasionalisme itu di tunjukkan oleh Nahdlatul Ulama dengan rela menghilangkan tujuh kata dalam Piagam Jakarta yang sekarang jadi Pancasila. Kemudian nasionalisme itu ditunjukkan oleh pendiri Nahdhalatul ulama dengan mengeluarkan sebuah Resolusi Jihad Fi Sabilillah yakni dengan menanamkan rasa cinta tanah air dalam sebuah peperangan mempertahankan kemerdekaan tepatnya sepuluh November 1945. Jadi nasionalisme dalam Nahdlatul Ulama adalah sikap cinta tanah air lewat perbuatan jihad dan sikap rela berkorban demi kepentingan bangsa.

 

Kata Kunci : Nasionalisme, Nahdlatul Ulama, Resolusi Jihad.


References


REFERENSI

Alfian. (1969). Sekitar Lahirnya Nahdlatul Ulama” (NU). Ringkasan Tesis. Dokumentasi Lakpesdam.

Anam, Choirul. (2010). Pertumbuhan dan Perkembangan NU. Surabaya : Duta Aksara Mulia.

Ghofur, Abdul. (2010). Quo Vadis Nasionalisme? Rajut Kembali Nasionalisme Kita Yang Terkoyak. Jakarta : Bina Sumber Daya MIPA.

Guyani, El Gugun. (2010). Resolusi Jihad Paling Syar’i. Yogyakarta: LIKS

Hikam, Muhammad A.S. (1999). Politik Kewarganegaraan : Landasan Redemokratisasi di Indonesia. Jakarta : Penerbit Erlangga.

Moesa, Ali Maschan. (2010). Memahami Nahdlatul Ulama Urugensi Besar Membangun Kembali Jembatan Putus. Surabaya : Pesantren Luhur Al-Husna.

Mun’im DZ, Abdul (Ed). (2011). Piagam Perjuangan Kebangsaan. Jakarta : Setjen PBNU-NU Online.

Jalbi, Itmam. (2000). Skripsi : NU DAN KHITTAH 1926 ( Sejarah Perumusan Kembali ke Khittah NU 1926 Hingga Muktamar Situbondo 1984). Depok : Universitas Indonesia.

Siradj, Said Agil. Ubaid, Abdullah dan Mohammad Bakir (Ed). (2015). Nasionalisme Islam Nusantara. Jakarta : PT Kompas Media Nusantara.

Zaini, A. Helmy Faishal. (2018). Nasionalisme Kaum Sarungan. Jakarta : PT Kompas Media Nusantara.




Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Indraprasta PGRI Address: Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760, Indonesia Contact Email : jurnal.estoria@unindra.ac.id Contact Phone : +62 878-8493-3275 Company : Program Studi Pendidikan Sejarah - Universitas Indraprasta PGRI