IMPLEMENTASI TEKNOLOGI J2ME PADA SISTEM ADMINISTRASI AKADEMIK MAHASISWA DI UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI JAKARTA

ADE SYAHRUL RAMDAN(1*), HARRY DHIKA(2)

(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini merancang suatu sistem informasi yang dapat
memberikan kemudahan pada mahasiswa dalam memperoleh informasi mengenai status dan kegiatan akademiknya secara online, yang meliputi informasi-informasi mengenai biodata, Kartu Rencana Studi (KRS), Kartu Hasil Studi (KHS), Transkrip, dan berita akademik sehingga mahasiswa tidak diharuskan datang ke kampus untuk mendapatkan informasi-informasi tersebut, mereka hanya perlu melakukannya dengan menggunakan
sistem informasi yang penulis buat ini. Metode penelitian yang digunakan adalah metode grounded (grounded research) yaitu suatu metode penelitian berdasarkan pada fakta dan menggunakan analisis perbandingan dengan tujuan mengadakan generalisasi empiris, menetapkan konsep, mengembangkan teori, pengumpulan dan analisis data dalam waktu
yang bersamaan. Penulis dapat menarik kesimpulan bahwa implementasi teknologi J2ME pada sistem administrasi akademik di Universitas Indraprasta PGRI Jakarta dapat dijadikan tolak ukur sebagai kemajuan teknologi informasi pada Universitas Indraprasta PGRI Jakarta.

Kata Kunci: Penerapan Teknologi, Java, J2ME, Mobile Akademik


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.30998/faktorexacta.v5i1.182

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




DOAJ faktor exacta Garuda ISSN BRIN sinta

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Flag Counter

site
stats View Faktor Exacta Stats


pkp index