Tamatnya Fotografi! ANALISIS PENGETAHUAN FOTOGRAFI DALAM KACAMATA POSTMODERNISME
(1) Pusat Penelitian Bidang Bahasa dan Seni Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author
Abstract
Pengetahuan sebagai bagian untuk melihat, menseleksi dan menentukan sebuah kebenaran atas kehadiran pola yang dirasa tidak sesuai dalam suatu kondisi yang tidak terartur. Dengan kata lain, lahirnya pengetahuan merupakan jalan menuju harmonisasi yang emansipatif atas hubungan dinamika manusia dalam keberagamannya. Begitu juga dengan pengetahuan fotografi, kelahirannya pun menjadi penting untuk membuka mata masyarakat lebar-lebar terhadap fakta-fakta kebenaran yang hadir dalam dinamika sosial yang tidak teratur, serta mengharuskan masyarakat untuk berpikir obyektif dalam menentukan tindakan atas realita tersebut. Tulisan ini mencoba membeberkan pengetahuan fotografi yang dalam perkembanganya bergeser menjadi sebuah pola yang ambigu dalam kacamata postmodernisme.
Kata kunci : Fotografi, Ilmu Pengetahuan, Postmodernisme
Full Text:
PDFReferences
Arief, Andi. 1992. Politik Hegemoni Gramsci, Jogjakarta: Pustaka Pelajar
C.A. Van Peursen. 1983. Orientasi di Alam Filsafat (Penerjemah: Dick Hartoko), Cetakan ketiga. Jakarta: Gramedia
Denzin, Norman K. dan Yvonna S. Lincoln. 2009. Handbook Of Qualitative Research, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Goodman, Douglas J, dan George Ritzer. 2004. Teori Sosiologi Modern, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Jujun S. Suryasumantri.1985. Filsafat Ilmu Sebuah Pengantar Populer (cetakan ke 2), Jakarta: Sinar Harapan.
Mulyadhi Kartanegara. 2005. Integrasi Ilmu: Sebuah Rekonstruksi Holistik, Jakarta: Arasy Mizan
Poerwadarminta. 1976. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: PN Balai Pustaka
Sachari, Agus. 2002. Estetika: Makna, Simbol dan Daya, Bandung: Penerbit ITB
Sutrisno, Mudji dan Hendar Putranto. 2005. Teori-Teori Kebudayaan, Yogyakarta: Kanisius
Veeger, K.J. 1993. Realitas Sosial: Refleksi Filsafat Sosial atas Hubungan Individu-Masyarakat dalam Cakrawala Sosiologi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
DOI: http://dx.doi.org/10.30998/deiksis.v3i02.429
Article Metrics
Metrics powered by PLOS ALM
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Azhari Amri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Publisher: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Indraprasta PGRI Address: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. |
|
Deiksis is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License. |