PENGENALAN DATABASE DAN PENGELOLAANNYA PADA ANAK-ANAK PANTI ASUHAN DI YAYASAN MIZAN AMANAH TEBET

Muhammad Firdaus(1), Shedriko Shedriko(2*)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegiatan pengabdian kepada masyarakat kali ini dilaksanakan dalam kondisi yang agak berbeda, yaitu dalam suasana yang diliputi dengan pandemi Covid-19 yang menyebar di seluruh nusantara bahkan seluruh dunia. Kondisi ini memaksa tim abdimas untuk mematuhi protokol kesehatan seperti social distancing, sehingga penyampaian materi dilakukan secara online menggunakan software Zoom. Karena keterbatasan fasilitas, maka pihak peserta hanya menggunakan sebuah perangkat berupa laptop secara bersama namun penyampaian dua arah tetap dapat dilakukan. Materi disampaikan dengan disertai tanya jawab dari para peserta yang sama sekali baru dalam hal database. Semua pertanyaan yang dilontarkan dijawab dengan menggunakan analog-analog dalam kehidupan keseharian yang berkaitan dengan lingkungan dimana para peserta biasa berinteraksi. Hal tersebut dilakukan untuk memudahkan dalam memahami materi yang disampaikan bagi para peserta yang terdiri dari pelajar tingkat SD dan SMP. Para peserta mendapatkan pengetahuan pendahuluan atau perkenalan terhadap database dan aplikasinya dalam semua kegiatan sehari-hari. Materi tersebut dapat menjadi bekal awal untuk pengetahuan lanjutan serta praktek penggunaannya di kesempatan berikutnya.

Keywords


database, pemula, perkenalan, pengelolaan, online

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Haag S. and Keen P. 1996. Information Technology: Tomorrow’s Advantage Today. England: Mcgraw-Hill College.

“Pengertian dan Pengenalan SQL Server”, 2019, http://www.habibullahurl.com/2018/11/pengertian-dan-pengenalan-sql.html#:~:text=Sejarah%20Singkat%20SQL%20Server&text=Pada%20awalnya%2C%20SQL%20Server%20dirilis,atas%20nama%20dagang%20SQL%20Server. , 23 Februari 2020.

Sanders D. H. 1983. Computers Today. England: Mcgraw-Hill College.

Supriyadi. (2008). Teknologi Pengajaran Fisika. Yogyakarta: Tempelsari Book.

Tapscott, Don, (2009), Grown Up Digital, McGrow-Hill Companies.

Tedjo Susanto. 2011. Pendidikan Sains. Yogyakarta: UNY

Wimatra, Ayub ett All, Dasar-dasar komputer: Guidance for Cadet, 2008, Civil Aviation Safety and Technics academi of Medan Flight Technics training division, Medan, Indonesia.

Zuhdan, dkk. (2011). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Sains Terpadu Untuk Meningkatkan Kognitif, Keterampilan Proses, Kreativitas serta Menerapkan Konsep Ilmiah Peserta Didik SMP. Program Pascasarjana UNY.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v5i1.6613

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.