Peningkatan Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis TIK dengan Pola Penyajian Saintifik Guru SMK Budhi Warman II Jakarta

Erlando Doni Sirait(1*), Puput Irfansyah(2), Aaan Risdian(3)

(1) FTIK, Universitas Indraprasta PGRI
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Kegiatan pelatihan peningkatan penggunaan media pembelajaran berbasis TIK dengan pola panyajian saintifik ini direncanakan akan dilaksanakan di SMK Budhi Warman II Jakarta ditemukan permasalahan seperti kurang maksimalnya penggunaan komputer/laptop dalam kegiatan belajar mengajar; kurang kreatifitas dan inovatifnya kemampuan guru dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar serta tidak maksimalnya pembelajaran saintifik dalam kegiatan belajar mengajar. Metode pelaksanaan PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) dalam penerapan IPTEK adalah kaji tindak partisipasif. Metode ini berarti pengikutsertaan seseorang untuk melakukan sesuatu atau pengambilan bagian dari sesuatu yang harus dilakukan oleh pelakunya. Pembelajaran partisipasif dapat diartikan sebagai upaya pendidik untuk mengikutsertakan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran. Pembelajaran partisipsif mengandung arti ikut sertanya peserta didik di dalam program pembelajaran partisipasif. Penggunaan komputer/laptop yang semakin sering dilakukan oleh guru selain itu juga guru mendapatkan pengetahuan tentang pembelajaran interaktif menggunakan aplikasi media pembelajaran yang diberikan sehingga guru dalam melaksanakan pembelajaran semakin kreatif dan inovatif dan guru mendapat pola pembelajaran saintifik semakin terpenuhi dengan adanya pelatihan media pembelajaran tersebut.


Keywords


media pembelajaran; pola saintifik; teknologi informatika

Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Iqbal, M., dan Sumaryanto. (2007). “Strategi Pengendalian Alih Fungsi Lahan Pertanian Bertumpu Pada Partisipasi Masyarakat”. Pusat Analisis Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian. Volume 5 No. 2, Juni 2007: 167-182. Bogor.

Learning and Teaching Scotland. (2007). “Participative and Learning.” Save the Childern. Scotland

Sudjana. (2005). “Metoda dan Teknik Pembelajaran Partisipasif”. Fallah Production. Bandung

Profil sekolah http://www.smk.budhiwarman2.sch.id/profil




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/jurnalpkm.v3i1.4086

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


___________________________________________________________

Editorial Office:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Indraprasta PGRI

Campus A : Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530 Telp. (021) 7818718 – 78835283 Fax. (021) 29121071

View My Stats

Creative Commons License
Jurnal PkM (Pengabdian kepada Masyarakat) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.