PENGARUH PEMBELAJARAN REMEDIAL TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA TEKNIK

Ukti Lutvaidah(1*), Bambang Perkasa Alam(2), Ryan Hidayat(3)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Kemampuan yang dimiliki setiap mahasiswa dalam memahami materi yang diajarkan berbeda-beda ada yang cepat, sedang, lambat, bahkan sulit. Mahasiswa yang mengalami lambat atau kesulitan dalam memahami materi akan tidak tuntas pada hasil belajarnya. Hak mahasiswa untuk mendapatkan pengetahuan yang sama satu sama lainnya oleh karena itu mahasiswa yang dinyatakan tidak tuntas diberikan pengajaran remedial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan peningkatan hasil belajar bagi mahasiswa semester I Program Studi Arsitektur Universitas Indraprasata PGRI yang diajarkan menggunakan metode tutor sebaya dengan metode pemberian tugas dalam pengajaran remedial. Serta mengetahui respon mahasiswa terhadap penerapan program pembelajaran remedial yang telah dilaksanakan. Jenis penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif dan teknik pengumpulan data .menggunakan metode dokumentasi, metode tes dan metode wawancara. Hasil penelitian menunjukan  thitung = 0,195 < ttabel = 1,671 yang artinya adanya perbedaan yang signifikan peningkatan hasil belajar antara mahasiswa yang diajarkan menggunakan metode tutor sebaya dengan peserta didik yang diajarkan menggunakan metode pemberian tugas dalam pengajaran remedial. Dan respon mahasiswa terhadap penerapan program pembelajaran remedial yang telah dilaksanakan rata-rata positif, merekan menjadi paham tentang materi yang diajarkan dan menemukan solusi dalam mengetasi kesulitan dalam belajarnya.


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Ahmadi, A & Supriyono, W. 2013. Psikologi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Amalia, R. 2017. PENGEMBANGAN MODUL SOAL CERITA DALAM MODEL VAK (VISUALIZATION, AUDITORY, KINESTETIC) KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 06 DAU (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang).

Frasandy, R. N. 2018. Penerapan Program Remedial Teaching Melalui Metode Tutor Sebaya Terhadap Hasil Belajar Siswa Madrasah Ibtidaiyah Negeri Kabupaten Sleman Yogyakarta. At-Ta'lim: Media Informasi Pendidikan Islam, 16(1), 89-105.

Kusumasari, Yulitta Radita. 2007. Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Tutor Sebaya dalam Pengajaran Remedial pada Siswa Kelas VIII Semester II SMP Negeri 25 Semarang Tahun Pelajaran 2006/2007. Semarang : Universitas Negeri Semarang.

Mulyadi. 2010. Diagnosis Kesulitan Belajar dan Bimbingan terhadap Kesulitan Belajar Khusus. Yogyakarta: Nuha Litera.

Mutakin, T.Z. dan Teti Sumiati. 2011. Pengaruh penggunaan media belajar dan minat belajar terhadap hasil belajar matematika. Jurnal Formatif. 1(1): 70-80

PUTRI, Aulia. STUDI PERBANDINGAN PEMBERIAN REMEDIAL TEACHING MENGGUNAKAN METODE TUTOR SEBAYA DAN METODE PEMBERIAN TUGAS TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 24 MUARO JAMBI. Jurnal Pendidikan Matematika.

Rustiani, E. N. 2016. Pengaruh Program Remedial dan Gaya Kognitif terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Penelitian dan Penilaian Pendidikan, 1(1), 32-46.

Sukardi, M. 2011. Evaluasi Pendidikan: Prinsip dan Operasinya. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Suriasumantri, Juju S. (2009). Flsafat Ilmu (Sebuah Pengantar Populer). Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/lja.v2i2.5635

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Department of Architecture
Faculty of Engineering and Computer Science
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Lakar: Jurnal Arsitektur is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License