KONSEP LIBASUTAQWA PADA PUSAT BUSANA MUSLIM SEBAGAI JAWABAN DI TRANSISI RUANG KOTA JAKARTA

Fitri Sarah Maulani(1*), Rita Laksmitasari Rahayu(2), M. Sega Sufia Purnama(3)

(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(3) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan rancangan Pusat Busana Muslim yaitu bangunan dengan standar rancangan secara berkualitas dan dapat menampung kapasitas pengguna dan pengunjung, memberikan fasilitas yang optimal serta menciptakan orientasi secara jelas serta fungsi dari bangunan pusat busana muslim, dan menghasilkan sarana bagi desainer fashion muslimah yang sesuai dengan syariat islam yang sudah dijelaskan dalam Al-Quran. Pusat Busana Muslim direncanakan di wilayah Jakarta tepat nya di Jl. Mega Kuningan Timur Jakarta. Perancangan menggunakan konsep libasutaqwa sesuai Al-Qur’an dan Hadist Allah SWT. Tema di kaji menggunakan nilai-nilai dasar dalam Al-Quran dan Hadist, serta syarat “Taqwa” dalam berpakaian. Karakteristik pakaian “Taqwa” di implementasikan pada bangunan untuk mendapatkan karakteristik bangunan. Metodelogi perancangan ini menggunakan metodelogi deskriptif analisis data kualitatif. proses perancangan pusat busana muslim, dengan mencari sumber dengan narasumber yang dibutuhkan dengan cara mewawancarai dan hasil pembahasan pada perancangan ini dapat menghasilkan fungsi serta fasilitas yang mewujudkan bangunan pusat busana muslim yang berkualitas serta eksklusif dengan standar rancangan.


Full Text:

PDF (Indonesian)

References


Poerwadarminta. W.J.S. 2003. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai. Pustaka.

Jamal junaid, (2010). Konsep Arsitektur Islami sebagai solusi dalam perancangan : Yogyakarta. Journal of Islamic Architecture Volume 1 Issue June 2010.

Poerwadarminta. W.J.S. 2003. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai. Pustaka.

Riyanto, A (2003). Desain Busana. Bandung: Yapendo.

Ernawati, dkk.(2008). Tata Busana, Jilid 1 untuk Sekolah Menengah Kejuruan. Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan

Al-Qur'an dan Terjemhannya QS. Al-A'raf Ayat 26, Departemen Agama. Republik Indonesia, Proyek Pengadaan Kitab Suci Al-Qur'an, Jakarta,.

Al-Qur'an dan Terjemhannya QS. Al-A'raf Ayat 31-32, Departemen Agama. Republik Indonesia, Proyek Pengadaan Kitab Suci Al-Qur’an.

Francis, D.K Ching Arsitektur, Bentuk, Ruang, dan Susunannya. Erlangga, Jakarta, 1993.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/lja.v2i2.5358

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Department of Architecture
Faculty of Engineering and Computer Science
Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Raya Tengah No. 80, Kel. Gedong, Kec. Pasar Rebo, Jakarta Timur 13760 , Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 

Creative Commons License
Lakar: Jurnal Arsitektur is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License