KEBIJAKAN EKONOMI SOEKARNO PADA MASA DEMOKRASI TERPIMPIN (1959-1965)
(1) Universitas Indraprasta PGRI
(2) Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Kebijakan Ekonomi Soekarno pada masa demokrasi terpimpin (1959-1965), memahami kebijakan yang dikeluarkan pemerintahan orde lama yang berpusat pada kekuasaan, serta memahami kebijakan deklarasi ekonomi yang merupakan strategi dasar ekonomi terpimpin yang menjadi bagian dari strategi umum revolusi indonesia. Jenis penelitian digunakan adalah metode sejarah yaitu dengan tahap-tahap heuristik, verifikasi, interpretasi dan historiografi. Hasil penelitian ini yaitu memberikan sebuah informasi tentang dampak kebijakan ekonomi soekarno pada masa demokrasi terpimpin 1959-1965
Full Text:
PDF (Indonesian)References
Advendi.2000.Hukum dalam Ekonomi. Jakarta : Grasindo
Amirudin, 2014. Ekonomi Berdikari Sukarno. Depok: Komunitas Bambu.
Anwar, Rosihan. (1996). Revolusi Indonesia : Sejarah Pengantar Indonesia. Jogjakarta:Bentang
Budiardjo, Miriam. 1972. Dasar-Dasar Ilmu Politik. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama
Benda, H.J. (1985) Bulan Sabit dan Matahari Terbit.
Badrika, I Wayan. 2000. Sejarah Nasional Indonesia dan umum, Jakarta: Pustaka Ilmu.
Dekker, I Nyoman. 2003. Sejarah Pergerakan Nasional Indonesia, Jakarta: Pustaka Ilmu
Kuntowijoyo. (2001) Pengantar Ilmu Sejarah. Bentang. Yogyakarta.
Kenichi, (1998) Jepang dan Pergerakan Kebangsaan Indonesia. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Kahin, M. Goerge. (1995) Nasionalisme dan Revolusi Indonesia. Jakarta : Pustaka Sinar Harapan
Kartodirdjo, Sartono. (1992) Pendekatan Iimu Sosial dalam Metodologi Sejarah. Jakarta: PT.Gramedia.
Lucas, Anton. (1989) Peristiwa Tiga Daerah: Revolusi dalam Revolusi. Jakarta: Pustaka
Malaka, Tan (2000) Dari Penjara ke Penjara Bagian II. Jakarta: Teplok Press Nasution, Saefullah. (1987) Sejarah Pendidikan Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara Noer ,Deliar. 1986. Perkembangan Demokrasi Kita, dalam M. Amin Rais,
Demokrasi dan Peroses Politik. Jakarta: LP3ES. Odih, Enjang. 1998. Sejarah Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Onghokham. 1978. Manusia dalam kemelut sejarah, Jakarta: LP3ES Suryabrata,Sumardi,1997. Metode Penelitian. Jakarta:Rineka Cipta
Ricklefs, MC. (2003) Sejarah Indonesia Modern 2001-2004. Jakarta : Serambi Ilmu
Amiruddin, (2014) Ekononi Terpimpin 1957-1965:Mencari Jalan Baru Indonesia. Skripsi Pembangunan. Sarjana Universitas Indonesia
Nibras, Nailufar. 2020. Kebijakan Ekonomi Ekonomi Soekarno pada masa Demokrasi Terpimpin. Kompas, hlm 12-15.
Siti Rifatul Amalia. 2018. Hubungan ekonomi Indonesia-Amerika Serikat dalam bidang impor hasil pertanian pada masa Demokrasi Terpimpin. Jurnal nasional. 6 (2): 75-83
Program Studi Pendidikan Sejarah Universitas Indraprasta PGRI Address: Jl. Raya Tengah No.80, RT.6/RW.1, Gedong, Kec. Ps. Rebo, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13760, Indonesia Contact Email : jurnal.estoria@unindra.ac.id Contact Phone : +62 878-8493-3275 Company : Program Studi Pendidikan Sejarah - Universitas Indraprasta PGRI