Interferensi Bahasa Iklan pada Tabloid Nova

Maguna Eliastuti(1*)

(1) Pusat Penelitian Bidang Bahasa dan Seni Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Indraprasta PGRI
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan sejauh mana terjadinya interferensi bahasa iklan yang ada pada Tabloid Nova dan untuk mengetahui berapa banyak bahasa iklan pada Tabloid Nova yang telah mengalami interferensi baik bahasa asing dan daerah. Metode Penelitian yang digunakan untuk menganalisis interferensi bahasa iklan pada Tabloid Nova adalah dengan menggunakan Metode Kepustakaan dan Obsertasi. Metode kepustakaan mencari data yang memuat hakikat interferensi, hakikan iklan, hakikat bahasa iklan dan hakikat bahasa. Metode observasi diadakan pengamatan langsung terhadap unsur-unsur yang akan diteliti dan menganalisis unsur interferensi pada Tabloid Nova. Selain itu penulis menggunakan pendekatan deskriptif dalam menyusun langkah kerjanya. Setelah penulis menganalisis unsur interferensi bahasa iklan pada Tabloid Nova, penulis dapat menarik kesimpulan bahwa dari 40 data iklan yang dijadikan sample mengandung unsur interferensi leksikal/kosakata sebanyak 58,49% baik bahasa asing dan daerah, sedangkan unsur interferensi tata bahasa sebanyak 16,04%.


Kata Kunci : Interferensi Bahasa Iklan, Tabloid Nova


Full Text:

PDF

References


Arifin E. Z. dan S. Amran T. (2006). Cermat Berbahasa Indonesia. Jakarta: Akademika Pressindo.

Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Edisi Revisi Lima; Jakarta: Rineka Cipta.

Al Wasilah, A. C. (1985). Sosiologi Bahasa. Bandung: Angkasa.

Alwi, H., dkk. (2003). Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Chaer, A. (2003). Linguistik Umum. Jakarta: Rineka Cipta.

Jefkins, F. (1997). Periklanan. Jakarta: Erlangga.

Kasali, R. (1993). Manajemen Periklanan, Konsep dan Aplikasinya di Indonesia. Jakarta: Pustaka Utama Grafiti.

Pusat Bahasa, Depdiknas. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi ketiga; Jakarta: Balai Pustaka.

Rachmadi, F. 1983. Public Relation dalam Teori dan Praktek. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Rindjin, K., dkk. (1981). Interferensi Gramatikal Bahasa Bali dalam Pemakaian Bahasa Indonesia Murid Sekolah Dasar di Bali. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Tarigan, G. (1988). Pengajaran Kedwibahasaan. Bandung: Angkasa.

Universitas Indraprasta PGRI. (2004). Pedoman Penulisan Skripsi/Tugas Akhir. Jakarta.

http:/quinzjr.blogspot.co./2008, Interferensi dan Integrasi.




DOI: http://dx.doi.org/10.30998/deiksis.v8i02.722

Article Metrics

Metrics Loading ...

Metrics powered by PLOS ALM

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Maguna Eliastuti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  Publisher:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Indraprasta PGRI

Address: Jl. Nangka No. 58 C (TB. Simatupang), Kel. Tanjung Barat, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan 12530, Jakarta, Indonesia. 
Phone: +62 (021) 7818718 – 78835283 | Close in sunday and public holidays in Indonesia
Work Hours: 09.00 AM – 08.00 PM
Best hours to visit: From 9 am to 11 am or after 3 pm. The busiest times are between 11 am and 3 pm. 


  Creative Commons License
Deiksis is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.